Cristiano Ronaldo Marah-marah di Laga Man United, Ralf Rangnick: Itu Normal

Ralf Rangnick memahami perasaan Cristiano Ronaldo.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Kamis, 20 Januari 2022 | 12:51 WIB
Manajer interim Manchester United, Ralf Rangnick dalam laga tunda pekan ke-17 Liga Inggris di Brentford Community Stadium, Kamis (20/1/2022) dini hari WIB. [AFP]

Manajer interim Manchester United, Ralf Rangnick dalam laga tunda pekan ke-17 Liga Inggris di Brentford Community Stadium, Kamis (20/1/2022) dini hari WIB. [AFP]

Bolatimes.com - Pelatih Manchester United Ralf Rangnick buka suara mengenai keputusan dirinya menarik keluar Cristiano Ronaldo di babak kedua Manchester United vs Brentford di laga tunda Liga Inggris, Kamis (20/1/2022) dini hari WIB.

Manchester United menang 3-1 atas tuan rumah dalam pertandingan tersebut. Namun, Cristiano Ronaldo sempat terlihat menggerutu.

Ralf Rangnick mengatakan gestur tidak puas yang ditunjukkan oleh Cristiano Ronaldo adalah hal yang wajar karena seorang penyerang tentu ingin mencetak gol di setiap pertandingan.

Baca Juga: Jadwal Piala Liga Inggris: Duel Hidup Mati Arsenal vs Liverpool

Ia emngaku mungkin akan melakukan hal yang sama dengan dirinya ketika pemain asal Portugal itu menjadi manajer dan dirinya tidak memiliki masalah dengan pemain berusia 36 tahun tersebut.

"Itu normal, seorang penyerang ingin untuk mencetak gol. Tapi dia baru saja kembali dari sedikit cedera dan itu penting mengingat kami masih memiliki pertandingan yang akan datang," jelas Rangnick seperti dikutip dari SkySports.

Manajer interim Manchestetr United, Ralf Rangnick (dua dari kiri) memberikan selamat kepada para pemainnya pasca menang 3-1 atas Brentford dalam laga tunda pekan ke-17 Liga Inggris di Brentford Community Stadium, Kamis (20/1/2022) dini hari WIB. [AFP]
Manajer interim Manchestetr United, Ralf Rangnick (dua dari kiri) memberikan selamat kepada para pemainnya pasca menang 3-1 atas Brentford dalam laga tunda pekan ke-17 Liga Inggris di Brentford Community Stadium, Kamis (20/1/2022) dini hari WIB. [AFP]

"Saya paham Cristiano itu ambisius tapi mungkin ketika dia menjadi manajer di masa depan, dia akan mengambil keputusan yang sama setelah 75 menit. Saya tidak berharap dia akan memeluk saya setelah diganti.

Baca Juga: Pelatih Ansan Greeners Umbar Janji untuk Fan Asnawi Mangkualam di Indonesia

"Saya tidak punya masalah dengan Cristiano. Dia baru saja kembali dari cedera dan sama sekali tidak bermain untuk satu setengah minggu," sambungnya.

Rangnick memutuskan mengganti Cristiani Ronaldo dengan Harry Maguire di menit ke-71 untuk menjaga kebugaran sang megabintang. Selain itu, ia ingin mempertahankan keunggulan kedua pemainnya tersebut.

Menurutnya, hal penting untuk bermain dengan lima pemain bertahan untuk mengamankan kemenangan, jika mereka gagal mendapatkan nirbobol, setidaknya hal yang lain tidak terjadi.

Baca Juga: Seret Nama Asnawi, Pelatih Ansan Greeners 'Ultimatum' Shin Tae-yong

"Setelah apa yang terjadi di Villa Park, kami harus mempertahankan keunggulan kali ini dan itu penting untuk kembali dengan lima pemain bertahan dan ketika kami tidak bisa menjaga nirbobol, itu penting untuk memastikan hal lain tidak terjadi," pungkas Rangnick.

(Antara)

Baca Juga: Pelatih Kedah FC Ketar-ketir Satu Grup dengan Bali United di Piala AFC 2022

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Otu Abang Banatao mengaku sudah tak sabar untuk menghadapi Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025.

bolaindonesia | 22:21 WIB

Pendukung Malaysia mencak-mencak ke Indonesia pasca kekalahan Malaysia U-23 dari Filipina di Piala Asia U-23 2025.

bolaindonesia | 21:08 WIB

Timnas Indonesia U-23 akan memulai kiprah mereka di ajang Piala AFF U-23 2025 malam ini

bolaindonesia | 20:08 WIB

Meski baru akan bertanding dengan Timnas Indonesia pada matchday ketiga grup A Piala AFF U-23 2025, pelatih Malaysia, Nafuzi Zain mengaku sudah tidak sabar.

bolaindonesia | 22:48 WIB

Berapa gol yang tercipta di pertandingan Timnas Indonesia vs Brunei pada matchday pertama Piala AFF U-23 2025?

bolaindonesia | 22:39 WIB

Kapan kick off Timnas Indonesia vs Brunei di Piala AFF U-23 2025? Berikut ulasannya.

bolaindonesia | 21:30 WIB

Gerald Vanenburg tegas mengatakan bahwa Jens Raven harus bisa membuktikkan diri di Bali United.

bolaindonesia | 21:21 WIB

Dewa United resmi merekrut striker Timnas Indonesia, Rafael Struick.

bolaindonesia | 19:30 WIB

Klub Super League, Bali United resmi mendapatkan tambahan amunisi dari Eropa.

bolaindonesia | 19:22 WIB

Satu pemain Timnas Indonesia yang sempat dicoret untuk Piala AFF U-23 2025 kembali dipanggil oleh pelatih Gerald Vanenburg

bolaindonesia | 18:14 WIB

Persis Solo resmi memulai era baru di bawah asuhan pelatih asal Belanda, Peter de Roo

bolaindonesia | 14:28 WIB

Alex de Aguiar Gomes, penyerang asal Brasil berusia 31 tahun yang dikenal dengan julukan Alex Tanque bakal jadi andalan buat PSM di musim depan.

bolaindonesia | 14:20 WIB

Salah satu yang menjadi sorotan utama adalah meningkatnya jumlah pelatih asal Belanda yang kini menangani klub-klub elite Tanah Air.

bolaindonesia | 00:00 WIB

Bali United FC membuat gebrakan di bursa transfer dengan resmi mendatangkan Jens Raven

bolaindonesia | 23:53 WIB

Persik Kediri kembali membuat gebrakan di bursa transfer dengan merekrut Imanol Garcia

bolaindonesia | 23:27 WIB

Persis Solo resmi mendatangkan gelandang bertahan asal Irlandia-Nigeria, Fuad Sule

bolaindonesia | 21:57 WIB

Meski berstatus pemain anyar di Liga Indonesia, Paulinho sudah mendapat cap buruk dari publik sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 22:31 WIB

Pemain anyar Arema FC Paulinho Moccelin jadi sasaran kemarahan publik sepak bola Indonesia pasca melakukan tekel brutal kepada striker Oxford United, Ole Romeny.

bolaindonesia | 22:20 WIB
Tampilkan lebih banyak