Jadwal Piala Liga Inggris: Duel Hidup Mati Arsenal vs Liverpool

Arsenal giliran menjamu Liverpool pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris dini hari nanti.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Kamis, 20 Januari 2022 | 12:26 WIB
Aksi Jordan Henderson berduel dengan Gabriel Martinelli saat Liverpool ditahan imbang Arsenal 0-0 di semifinal Piala Liga Inggris. (PAUL ELLIS / AFP)

Aksi Jordan Henderson berduel dengan Gabriel Martinelli saat Liverpool ditahan imbang Arsenal 0-0 di semifinal Piala Liga Inggris. (PAUL ELLIS / AFP)

Bolatimes.com - Jadwal Piala Liga Inggris yang akan memainkan laga leg kedua babak semifinal antara Arsenal vs Liverpool. Laga tersebut akan digelar di Stadion Emirates pada Jumat (21/1/2022) pukul 02.45 WIB.

Laga ini akan menentukan siapa tim yang berhak melawan Chelsea di partai puncak Piala Liga Inggris. Pada leg pertama, duel Liverpool vs Arsenal berakhir imbang tanpa gol.

Dalam pertandingan leg pertama, Arsenal patut mendpatkan kredit lebih lantaran mampu menahan imbang Liverpool meski harus bermain dengan 10 orang pasca kartu merah Granit Xhaka pada menit ke-24.

Baca Juga: Pelatih Ansan Greeners Umbar Janji untuk Fan Asnawi Mangkualam di Indonesia

Di sisi lain, pasukan Mikel Arteta juga diuntungkan lantaran Liverpool yang tampil dominan dalam hal penguasaan bola, tak benar-benar mampu bikin peluang berbahaya di laga tersebut.

Absennya Mohamed Salah dan Sadio Mane yang tengah membela negara masing-masing di Piala Afrika, sangat terasa di kubu Liverpool yang tak mampu membukukan satu pun tembakan tepat sasaran sepanjang laga seturut catatan situs resmi EFL.

Hasil imbang 0-0 membuat Liverpool untuk pertama kalinya gagal mencetak gol di Anfield sepanjang musim ini.

Baca Juga: Seret Nama Asnawi, Pelatih Ansan Greeners 'Ultimatum' Shin Tae-yong

Berikut jadwal Piala Liga Inggris malam ini, Jumat (21/1/2022) dini hari WIB.

02.45 WIB Arsenal vs Liverpool (Mola TV)

Baca Juga: Pelatih Kedah FC Ketar-ketir Satu Grup dengan Bali United di Piala AFC 2022

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Roony Bardghji, resmi mendarat di Barcelona pada Jumat sore waktu setempat

liga | 16:05 WIB

Luis Enrique kini bisa dibilang sebagai pelatih terbaik dunia.

liga | 15:49 WIB

Klub raksasa Spanyol, Barcelona, kedatangan wajah baru berbakat, junior Kevin Diks di FC Copenhagen.

liga | 23:14 WIB

Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis, melontarkan pernyataan tajam soal nasib Alejandro Garnacho di Manchester United.

liga | 21:09 WIB

Putra legenda Manchester United, Rio Ferdinand, resmi gabung klub Premier League, Brighton & Hove Albion.

liga | 21:04 WIB

Real Madrid menelan kekalahan telak 0-4 dari Paris Saint-Germain (PSG) dalam semifinal Piala Dunia Antarklub 2025.

liga | 19:25 WIB

Gelandang asal Argentina itu tengah dalam proses negosiasi untuk bergabung dengan Inter Miami

liga | 23:11 WIB

Inter Milan memberikan batas waktu kepada Hakan Calhanoglu untuk menentukan masa depannya.

liga | 23:05 WIB

Carlo Ancelotti, dijatuhi hukuman satu tahun penjara oleh Pengadilan Provinsi Madrid karena terbukti melakukan penggelapan pajakterbukti melakukan penggelapan pajak

liga | 21:54 WIB

Real Madrid dan Adidas secara resmi meluncurkan jersey tandang terbaru untuk musim 2025/2026.

liga | 21:22 WIB

FC Barcelona secara resmi meluncurkan jersey kandang terbaru mereka untuk musim 2025/2026

liga | 21:09 WIB

Momen unik sekaligus menggelitik terjadi dalam laga kualifikasi Liga Champions UEFA

liga | 21:02 WIB

SS Lazio, secara resmi memperkenalkan jersey kandang dan tandang terbaru mereka untuk musim 2025/2026.

liga | 14:34 WIB

Klub ibu kota Italia, AS Roma, dikabarkan akan mengenakan jersey kandang bernuansa klasik

liga | 14:26 WIB

Inter Milan dan Nike resmi meluncurkan jersey kandang terbaru untuk musim 2025/26

liga | 14:18 WIB

AC Milan bekerja sama dengan Puma resmi meluncurkan jersey tandang (away kit) untuk musim 2025/26.

liga | 14:09 WIB

Juventus telah merilis desain resmi jersey mereka untuk musim 2025/26 dengan membawa nuansa segar

liga | 14:00 WIB

Bagi pecinta sepak bola, khususnya Serie A Italia, siapa yang tidak kenal dengan sosok Arrigo Sacchi.

liga | 11:58 WIB
Tampilkan lebih banyak