5 Pemain Prancis Terakhir yang Juara Liga Inggris, Paling Banyak bersama Chelsea

Inilah lima pemain Prancis teraakhir yang berhasil menjuarai Liga Inggris

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Selasa, 21 Februari 2023 | 21:00 WIB
N'Golo Kante (dreamteamfc.com/Galih)

N'Golo Kante (dreamteamfc.com/Galih)

Bolatimes.com - Premier League dan pemain asal Prancis memiliki sejarah tersendiri soal merengkuh trofi juara, setidaknya ada 26 pemain La Republique yang berhasil medali kasta tertinggi Liga Inggris.

Penampilan para pemain Prancis tak kalah menterengnya dari pemain lokal Inggris, soal meraih trof juara tak perlu dipertanyakan lagi.

Fabien Batrhez dan Eric Cantona jadi beberapa nama pesepak bola kelas wahid Premier League asal Prancis pada jamannya dulu.

Hingga kini adat dari pemain Prancis di Premier League masih coba dijaga, sederet pemain meneruskan warisan para pemain terdahulu.

Setidaknya ada 5 pemain asal Prancis yang menuai kesuksesan hingga mengangkat trofi Premier League dalam satu dekade terakhir.

1. Kurt Zouma

Zouma berhasil merengkuh gelar Premier League musim 2014-2015, Zouma pemain berusia 20 tahun yang saat itu didatangkan dari Saint-Etienne.

Sebanyak 15 kali tampil untuk The Blues, Zouma kembali merengkuh gelar yang sama pada musim 2016-2017 meski saat itu perannya lebih minim.

Sempat mendapat tempat utama karena cedera panjang, Zouma bertahan hingga 2021 dengan total lima trofi yang berhasil diraihnya.

2. Loic Remy

Remy didatangkan Chelsea pada 2014-2015, satu paket dengan Zouma dengan hanya 21 penampilan dan berhasil mencetak 7 gol di musim 2014-2015.

Sayangnya karier Remy tak bertahan lama, performanya menurun drastis di musim kedua meski sempat mengangkat trofi pada musim 2016-2017.

Sempat dipinjamkan ke Crystal Palace, secara keseluruhan Remy bermain sebanyak 47 kali di Chelsea dengan catatan 12 gol.

3. N' Kante

Kante termasuk salah satu dari dua pemain Prancis yang pernah merengkuh trofi Premier League dengan tim yang berbeda.

Trofi pertama diraih saat membawa Leicester City merengkuh juara musim 2015-2016, menjadi suatu kejutan mengingat saat itu tim ini tak diunggulkan.

Trofi kedua datang saat Kante dipinang Chelsea, perannya sangat vital saat membawa The Blues meraih juara musim 2016-2017.

4. Eliaquim Mangala

Sebanyak 4 trofi EPL direngkuh Man City bersama dua pemain asal Prancis, Eliaquim Mangala pertama kali merengkuh Premier League pada musim 2017-2018.

Paruh musim pertama bersama Man City, sementara paruh kedua dipinjamkan ke Everton dan tetap berhak mendapatkan medali EPL.

5. Benjamin Mendy

Mendy menjadi pemain terakhir Prancis yang berhasil merengkuh Premier League, tak hanya sekali tapi tiga kali pada musim 2017-2018, 2018-2019 dan 2020-2021.

Status Mendy saat ini masih menjadi pemain Man City, namun sosoknya tersandung kasus pelecehan seksual yang memungkinkan ia dilepas setelah kontraknya habis pada musim panas 2023.

Kontributor: Eko
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Chelsea sukses mengukir sejarah baru dengan menjuarai Piala Dunia Antarklub 2025 usai mengalahkan PSG.

boladunia | 18:52 WIB

Joao Pedro langsung catatkan sejarah bersama Chelsea dengan menjadi juara Piala Dunia Antarklub 2025.

boladunia | 18:44 WIB

Luis Enrique langsung memberikan klarifikasi dan melakukan pembelaan diri.

boladunia | 14:41 WIB

Berikut daftar Pemain Argentina U-17 di Turnamen U-20 LAlcudia

boladunia | 14:11 WIB

Mantan pelatih top dunia asal Belanda, Louis van Gaal, mengungkapkan bahwa dirinya telah berhasil melewati masa sulit melawan kanker

boladunia | 22:51 WIB

Eliano Reijnders dkk telah melakoni dua laga uji coba dengan meraih hasil imbang dan kemenangan.

boladunia | 22:44 WIB

Calvin Verdonk, bek Timnas Indonesia itu awalnya dirumorkan akan hengkang daru NEC di bursa transfer musim panas ini.

boladunia | 22:30 WIB

Enzo Fernandez mengaku sempat jatuh ke tanah karena pusing akibat suhu panas ekstrem yang disebutnya sangat berbahaya.

boladunia | 16:29 WIB

Lionel Messi dikabarkan akan kembali ke markas Barcelona, Nou Camp. Namun, La Pulga kembali bukan sebagai pemain.

boladunia | 15:56 WIB

Nahuel Molina dan keluarga menjadi korban perampokan bersenjata.

boladunia | 23:21 WIB

Berbeda dengan Liga Indonesia--Super League yang akan menerapkan kebijakan 11 pemain asing di musim depan, negara tetangga Malaysia justru sebaliknya.

boladunia | 20:54 WIB

Malaysia dikabarkan ingin bisa menaturalisasi pemain muda berdarah Inggris-Malaysia

boladunia | 20:45 WIB

Meski mencetak kemenangan besar, Malaysia masih harus puas menjadi tim keempat terbaik di Asia Tenggara

boladunia | 19:36 WIB

Timnas U-23 Vietnam tengah memasuki tahap akhir persiapan jelang keberangkatan ke Indonesia untuk mengikuti Piala AFF U-23 2025

boladunia | 23:29 WIB

Kylian Mbappe, yang kini mengenakan seragam putih khas Madrid, punya peluang besar untuk bergabung dalam deretan bintang yang pernah "menyakiti" mantan

boladunia | 22:51 WIB

Diogo Jota, penyerang Liverpool asal Portugal, meninggal dunia dalam kecelakaan mobil yang mengerikan bersama adik laki-lakinya, Andr Silva.

boladunia | 21:45 WIB

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca, mengungkapkan rasa bangga setelah timnya melaju ke final Piala Dunia Antarklub 2025

boladunia | 10:33 WIB

Timnas wanita Wales mengalami kecelakaan lalu lintas saat dalam perjalanan menuju stadion untuk sesi latihan melawan Prancis.

boladunia | 22:22 WIB
Tampilkan lebih banyak