Profil Korea Utara U-24, Lawan Timnas Indonesia U-24 di Asian Games 2022, Duel Penentu Kelolosan

Korea Utara U-24 belum terkalahkan dalam dua laga Asian Games 2022

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Jum'at, 22 September 2023 | 17:00 WIB
Tajikistan vs Korea Utara di babak perempat final Piala Asia U-16 2018 (Dok. the-afc.com/galih)

Tajikistan vs Korea Utara di babak perempat final Piala Asia U-16 2018 (Dok. the-afc.com/galih)

Bolatimes.com - Timnas Korea Utara U-24 berpotensi menjadi lawan yang menyulitkan Timnas Indonesia U-24 pada laga pamungkas grup di Asian Games 2022.

Timnas Indonesia U-24 dan Korea Utara sendiri, saat ini menjadi dua tim dari Grup F yang bersaing ketat untuk menjadi juara grup dan lolos ke fase gugur.

Indonesia sama-sama mengoleksi 3 poin dan punya selisih gol +2 dengan Korea Utara yang di laga lain juga berhasil mengalahkan Taiwan 2-0.

Namun, berhubung Timnas Indonesia U-24 unggul dalam poin fair play, Timnas Indonesia U-24 berhak menempati posisi yang lebih bagus ketimbang Korea Utara U-24.

Lantas, seperti apa sepak terjang dari Korea Utara sendiri?

Profil Korea Utara U-24

Dari ketiga negara yang akan jadi lawan Indonesia, Korea Utara menjadi perhatian tersendiri, mengingat negara tersebut merupakan negara tertutup.

Bisa dikatakan, sepak bola Korea Utara hampir tak terdengar gaungnya sama sekali, alih-alih berhadapan dengan Timnas Indonesia.

Meski dicap sebagai negara tertutup, Timnas Korea Utara nyatanya merupakan salah satu tim nasional tertua di Asia dan bahkan dunia.

Tim berjuluk Chollima ini sudah berdiri sejak tahun 1945 dan bahkan telah menjadi anggota AFC saat pertama kali berdiri pada 1954 dan juga tercatat sebagai anggota FIFA sejak 1958.

Hanya saja diketahui Timnas Korea Utara U-23 telah berpartisipasi di ajang Asian Games sejak tahun 2002 lalu dan tak pernah lolos ke ajang Olimpiade sejak 1992.

Di kancah Asia, Timnas Korea Utara U-23 punya kiprah mentereng karena juga rutin lolos ke Piala Asia U-23 sejak 2013 hingga 2020.

Nah, kiprah Korea Utara justru hadir pada Asian Games karena sudah lima kali ikut serta. Mereka bahkan berhasil menjadi runner-up dan meraih medali perak di Asian Games 2014.

Timnas Korea Utara U-23 juga punya rekam jejak apik dengan selalu menembus babak perempat final Asian Games sejak partisipasinya pertama kali pada 2002 silam.

Di Asian Games 2022 kali ini, Korea Utara U-24 dilatih oleh mantan pemain Timnas Korea Utara, Sin Yong-nam. Ia tercatat punya 15 caps buat Timnas Korea Utara dengan torehan 2 gol.

Bek: 

Jang Song-il- Pak Kwang-chon- Pak Chol-ju- Choe Jin-nam- Kim Kum-chol- Choe Ok-chol- Kim Kyong-sok- Jong Kum-song

Gelandang: 

Kim Kwang-hyok- Mun In-ju- Ri Chung-gyu- Ri Yong-gwon- So Jong-gil

Penyerang:

Kang Kuk-chol- Kim Hwi Hwang- Kim Kuk-jin- Pak Kwang-hun- Ryang Hyon-ju- Sim Ju-il

Pelatih:

Sin Yong-nam.

Kontributor: Aditia Rizki Nugraha
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Salah Sasaran! Bukan Sivakorn Puudom, Suporter Timnas Indonesia U-23 Malah Ancam Artis Thailand ini Usai Kalah di Piala Asia Qatar

bolaindonesia | 12:37 WIB

Resmi mendapatkan warga negara Indonesia, kasus Kiper FC Dallas, Maarten Paes di CAS sudah clear, bakal debut kontra Irak?

bolaindonesia | 12:07 WIB

Masyarakat Indonesia memiliki antusias dengan pelatih tim nasional Indonesia. Kiprahnya membawa timnas Indonesia bermain dengan gemilang dalam kancah internasional. Apakah Shin Tae Yong tetap berlanjut mengkomandoi para pemain andalan Indonesia?

bolaindonesia | 14:39 WIB

Bek Persib Bandung Kakang Rudianto langsung terbang ke Dubai untuk bergabung bersama Tim Nasional U-23 Indonesia dalam ajang Piala Asia U-23 2024 di Qatar. Timnas mengawalinya dengan pemusatan latihan di Dubai

bolaindonesia | 12:49 WIB

Pelatih Tim Nasional U-23 Indonesia Shin Tae-yong masih mempunyai pekerjaan rumah sebelum menjalani debut di Piala Asia U-23 2024 di Qatar

bolaindonesia | 14:34 WIB

Nathan Tjoe-A-On, pemain asal klub Eredivisie Belanda, SC Heerenveen menjadi nama terakhir yang dipanggil Shin Tae-yong bersama 27 pemain timnas Indonesia guna menjalani persiapan Piala Asia U23 2024 di Qatar.

bolaindonesia | 20:34 WIB

Pelatih timnas Indonesia U23, Shin Tae-yong memberi apresiasi bantuan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, dan para pemilik klub Liga 1 Indonesia.

bolaindonesia | 20:06 WIB

Pelatih Tim Nasional U-23 Indonesia, Shin Tae-yong sampaikan terimakasih kepada klub peserta Liga 1 yang sudah memberikan dukungan penuh untuk timnya tampil dalam Piala Asia U-23 Qatar 2024.

bolaindonesia | 16:37 WIB

Pemain Persib Beckham Putra Nugraha kembali batal memperkuat Tim Nasional Indonesia akibat cedera. Sebelumnya absen dalam ajang Asia Games 2023, kali ini tak tampil di Piala Asia U-23 di Qatar

bolaindonesia | 15:45 WIB

Pemain keturunan Seharga Rp31,29 Miliar mengaku sedang melakukan proses naturalisasi, bakal jadi amunisi baru timnas Indonesia kontra Irak?

bolaindonesia | 12:19 WIB

Gelandang Persib Bandung Beckham Putra Nugraha akan fokus untuk menghadapi Bhayangkara FC sebelum berkonsentrasi bersama Tim Nasional U-23 Indonesia dalam AFC U23 Cup 2024 di Qatar

bolaindonesia | 12:40 WIB

Pertandingan Persib kontra Bhayangkara akan jadi pertandingan alumni Seri A Italia

bolaindonesia | 20:34 WIB

Gelandang Persib Bandung, Marc Klok mengalami cedera dan harus menjalani pemulihan di Singapura.Kondisi itu membuat Klok tak ikut dalam dalam rombongan Tim Nasional Indonesia untuk menghadapi Vietnam

bolaindonesia | 19:26 WIB

Setelah pemanggilan pada Sabtu (23/3/2024) pukul 02.44 WIB, hari ini Ernando Ari sudah terlihat ikut berlatih bersama rekan-rekan Timnas lainnya di Hanoi, Vietnam.

bolaindonesia | 09:19 WIB

Jelang laga lawan Vietnam, Timnas Indonesia hadapkan krisis pemain. Sehingga STY memanggil punggawa tambahan untuk terbang ke Vietnam.

bolaindonesia | 13:47 WIB

Dalam pertandingan putaran pertama, pada Jumat, (22/3/2024) berakhir imbang 1-1, Arkhan Kaka sama sekali tidak mencetak gol akibat rapatnya pertahanan timnas China.

bolaindonesia | 12:35 WIB

Kabarnya, Timnas Indonesia harus kehilangan lima pemain sekaligus lantaran kondisi kesehatan yang terganggu.

bolaindonesia | 08:45 WIB

Lama tak ada kabar soal kebersamaannya bersama Timnas Indonesia, gelandang Persib, Marck Klok tiba-tiba memberi kabar tak sedap.Pemain berdarah Belanda itu mengaku jika dirinya meninggalkan Timnas Indonesia karena alasan pribadi.

bolaindonesia | 07:15 WIB
Tampilkan lebih banyak