Nadeo Argawinata Akhirnya Beri Tanggapan soal Kemiripannya dengan Kepa Arrizabalaga, Apa Katanya?

Nadeo beri tanggapan soal dirinya yang disebut mirip dengan Kepa Arrizabalaga

Irwan Febri Rialdi
Senin, 27 Maret 2023 | 10:57 WIB
Kolase Kepa Arrizabalaga dan Nadeo Argawinata. (PSSI dan AFP)

Kolase Kepa Arrizabalaga dan Nadeo Argawinata. (PSSI dan AFP)

Bolatimes.com - Sudah menjadi candaan umum bahwa kiper Timnas Indonesia dan Bali United, Nadeo Argawinata, disebut-sebut mirip dengan kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga.

Selain berpostur jangkung, bertubuh ramping, dan memiliki gaya rambut yang mirip, keduanya juga ternyata memiliki banyak kemiripan di bagian wajah.

Nadeo Argawinata pun rupanya tahu bahwa dirinya kerap dibilang mirip dengan Kepa Arrizabalaga. Terkait hal itu, dirinya merasa bersyukur disamakan dengan kiper top dunia.

Baca Juga: Argentina di Piala Dunia U-20 2023: Tersingkir di Kualifikasi, Kini Berpeluang Tampil Gantikan Timnas Indonesia

Mantan kiper Borneo FC tersebut berharap kehabatan Kepa Arrizabalaga bisa menular kepadanya.

"Ya itu pendapat orang dan saya senang-senang saja. Semoga kemampuannya bisa menular ke saya juga," kata Nadeo Argawinata dalam cuplikan video yang diunggah akun TikTok @akasjas.

 

Baca Juga: Hitung-hitungan Posisi Timnas Indonesia di Ranking FIFA jika Menang Lagi Lawan Burundi, Satu Negara Afrika Sudah Lewat

Terlepas dari itu, Nadeo Argawinata saat ini tengah bergabung dengan skuat Timnas Indonesia untuk menghadapi Burundi dalam jeda internasional.

Namun, dirinya tak dimainkan dalam pertandingan pertama melawan Burundi di Stadion Patriot Candrabhaga, Sabtu (25/3/2023). Bisa saja Nadeo Argawinata akan dimainkan pada laga kedua pada Selasa (28/3/2023).

Baca Juga: Sepak Bola Indonesia Sibuk Polemik, Negara Tetangga Sukses Juarai Piala Merlion 2023

Berita Terkait

TERKINI

Sebelum bantu juara PSM Makassar, mungkin tak banyak publik yang tahu siapa itu Reza Arya Pratama
bolaindonesia | 19:00 WIB
Biasanya menjadi andalan, tetapi kini tersisih. Apakah karena faktor pemain keturunan yang sudah sah menjadi WNI?
bolaindonesia | 18:00 WIB
PSSI mengklaim tak ada jamuan istimewa untuk Lionel Messi
bolaindonesia | 17:44 WIB
Gadis cantik Kamboja ingin menyaksikan Timnas Indonesia vs Argentina. Hayo, nonton siapa neng? Pratama Arhan, ya?
bolaindonesia | 17:11 WIB
Beredar kabar Lionel Messi melakukan video call dengan Jordi Amat jelang duel Timnas Indonesia vs Argentina
bolaindonesia | 16:51 WIB
"Mohon doanya tanggal 19 saya melakukan FIFA Match Day melawan Argentina di Jakarta," kata Ramadhan Sananta di hadapan masyarakat Kepulauan Riau.
bolaindonesia | 16:13 WIB
Terkini. Ditemukan pemain keturunan di Tottenham Hotspur. Ayahnya asal Jakarta, keluarganya sekarang tinggal di Yogyakarta
bolaindonesia | 13:25 WIB
Shin Tae-yong memang sangat tegas. Masih sakit hati, coach?
bolaindonesia | 13:04 WIB
Belum ada garansi Lionel Messi main lawan Timnas Indonesia meski masuk skuad Argentina.
bolaindonesia | 13:00 WIB
Shin Tae-yong 'cueki' lima pemain andalan Indra Sjafri ini.
bolaindonesia | 12:00 WIB
Berikut prediksi line up Timnas Indonesia vs Argentina bila semua pemain abroad dimainkan Shin Tae-yong.
bolaindonesia | 10:44 WIB
Shin Tae-yong berambisi menjadikan Timnas Indonesia tim yang sulit dikalahkan.
bolaindonesia | 10:35 WIB
Erling Haaland gemilang raih dua penghargaan individual di Liga Inggris.
bolaindonesia | 10:19 WIB
Shin Tae-yong panggil 10 pemain abroad untuk amunisi Timnas Indonesia lawan tim tangguh.
bolaindonesia | 09:22 WIB
Begini reaksi Lionel Messi usai masuk skuad Argentina untuk hadapi Timnas Indonesia.
bolaindonesia | 08:46 WIB
Berikut deretan wajah baru di Timnas Indonesia.
bolaindonesia | 07:56 WIB
Reza Arya Pratama geser posisi Nadeo Argawinata di Timnas Indonesia.
bolaindonesia | 07:37 WIB
Pemain muda Tottenham, Han Willhoft-King ternyata keturunan Indonesia dari sang ayah.
bolaindonesia | 21:00 WIB
Tampilkan lebih banyak