Media Timor Leste Sebut Boavista FC Resmi Rekrut Ferdinand Sinaga

Ferdinand disebut resmi merapat ke klub Timor Leste.

Rabu, 03 Februari 2021 | 16:15 WIB
Ferdinand Sinaga (AFP)

Ferdinand Sinaga (AFP)

Bolatimes.com - Striker PSM Makassar, Ferdinand Sinaga, diwartakan resmi menandatangani kontrak satu tahun dengan klub Timor LesteBoavista FC .

Kabar tersebut disampaikan oleh media Timor Leste, Tatoli.tl pada Selasa (2/2/2021). Dalam pemberitaannya itu, Ferdinand segera menjadi bagian Boavista FC yang berkompetisi di liga teratas Timor Leste.

"Pemain utama PSM Makassar, Ferdinand Sinaga resmi menandatangani kontrak dengan Bovista FC," tulis pernyataan Tatoli.

Baca Juga: Rumah Mauro Icardi Kemalingan, Perhiasan Mewah Wanda Nara Ludes

Saat ini, Ezzy Leong selaku manajer Boavista FC juga dikabarkan sedang mengurusi masalah administrasi seiring kepindahan Ferdinand ke Timor Leste.

"Kami sudah punya surat dari Kementerian Luar Negeri dan Kementerian Kesehatan. Administrasi Ferdinand Sinaga akan keluar pada Februari ini," kata Ezzy Leong.

Pesepakbola PSM Makassar Ferdinan Sinaga (kanan) melakukan selebrasi usai memasukan bola ke gawang Sriwijaya FC Fachrudin yang dikawal oleh Teja Paku Alam(kiri) saat bertanding dalam lanjutan Torabika Soccer Championship (TSC) 2016 di Stadion Mattoanging
Pesepakbola PSM Makassar Ferdinan Sinaga (kanan) melakukan selebrasi usai memasukan bola ke gawang Sriwijaya FC Fachrudin yang dikawal oleh Teja Paku Alam(kiri) saat bertanding dalam lanjutan Torabika Soccer Championship (TSC) 2016 di Stadion Mattoanging

Sebelumnya, Ezzy Leong diwartakan bakal memberikan bonus sebesar 250-350 dolar (Rp 7,7 juta) untuk pemain yang bisa memenuhi target bulanan tim, termasuk kepada Ferdinand. Ini di luar gaji pemain.

Baca Juga: Sepatu Jennifer Bachdim Jadi Sorotan saat Hadiri Ultah Jessica Iskandar

Kepergian Ferdinand bergabung ke Boavista FC ditengarai lantaran kompetisi Liga 1 dan Liga 2021 masih belum menemui kejelasan. Ada kabar bahwa kompetisi sepak bola di Tanah Air baru akan bergulir setelah lebaran.

Jika memang resmi merumput ke Timor Leste, Ferdinand akan menyusul jejak Abanda Rahman. Sebelumnya, bek PSIS Semarang tersebut sudah resmi bergabung dengan Lalenok United.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Bagikan Foto Bareng Georgina Rodriguez di Atas Ranjang

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Ultras Garuda peringatkan Patrick Kluivert

bolaindonesia | 18:25 WIB

Shin Tae-yong menitip pesan untuk Nova Arianto

bolaindonesia | 11:03 WIB

Inilah deretan komentar legendaris Shin Tae-yong selama lima tahun melatih Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:56 WIB

Mitchel Bakker bermain di Lille yang berkompetisi di Liga Champions

bolaindonesia | 11:22 WIB

Impian terbesar seluruh pecinta sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 12:35 WIB

Marselino Ferdinan meminta maaf dan tidak ingin menyalahkan siapapun

bolaindonesia | 22:24 WIB

Malaysia resmi menunjuk Peter Cklamovski sebagai pelatih baru

bolaindonesia | 20:44 WIB

Jika menang, maka Timnas Indonesia akan lolos ke semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 23:30 WIB

Kelakuan pemain Myanmar bikin petinggi PSSI geram

bolaindonesia | 14:15 WIB

Timnas Indonesia memainkan delapan pemain debutan saat mengalahkan Myanmar

bolaindonesia | 16:02 WIB

"Sold out! Alhamdulillah tiket untuk pertandingan kandang Indonesia melawan Laos dan Filipina di ASEAN Championships 2024 sudah terjual habis,"

bolaindonesia | 16:02 WIB

Apakah skuat muda Timnas Indonesia mampu mengalahkan Myanmar?

bolaindonesia | 15:58 WIB

Satoru Mochizuki ikut menyanyikan lagu Indonesia Raya

bolaindonesia | 18:39 WIB

Menurut Mochizuki, final Piala AFF Putri 2024 bukan pertandingan mudah.

bolaindonesia | 12:13 WIB

Skuad asuhan Bojan Hodak mengakhiri turnamen sebagai juru kunci dan hanya meraih lima poin dari enam laga.

bolaindonesia | 23:23 WIB

Di Kejuaraan ASEAN 2024, Indonesia tergabung di Grup B bersama Laos, Myanmar, Filipina, dan Vietnam.

bolaindonesia | 17:57 WIB

Arkhan Kaka membalas cibiran netizen dengan kontribusi gol

bolaindonesia | 15:02 WIB

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB
Tampilkan lebih banyak