Berita Transfer: Wolves Terancam Gagal Dapatkan Diego Costa, Ini Penyebabnya

Wolves terancam gagal mendapatkan Diego Costa karena alasan ini.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Rabu, 07 September 2022 | 07:06 WIB
Diego Costa merayakan golnya ke gawang Real Madrid (Twitter)

Diego Costa merayakan golnya ke gawang Real Madrid (Twitter)

Bolatimes.com - Wolverhampton Wanderers terancam gagal dapatkan mantan striker Chelsea hingga Atletico Madrid, Diego Costa. Kendala ini jadi penyebabnya.

Menurut laporan The Telegraph, izin kerja jadi penyebab Diego Costa tak bisa berseragam Wolves. Permohonan izin kerjanya ditolak Home Office Inggris. 

Sebagai gantinya, Wolves kabarnya akan mendatangkan mantan penyerang Liverpool, Andy Carroll yang sekarang berstatus bebas transfer.

Baca Juga: Jadi Kandidat Top Skor Liga 1 2022, Matheus Pato Siap Bersaing dengan Striker Lain

Wolves merupakan tim dengan jumlah gol terendah pada Liga Inggris musim ini. Mereka mencoba memperbaiki situasi itu dengan mendatangkan Costa, tetapi ditolaknya izin kerja sang pemain membuat Wolves mencari alternatif lain.

Diego Costa, yang berusia 33 tahun, sudah tidak bermain sejak Desember tahun lalu setelah kepergiannya dari klub Brazil Atletico Mineiro dan saat ini tidak mencetak cukup poin agar diberi izin kerja untuk bermain di Inggris.

Sementara itu, Carroll juga berstatus pemain bebas transfer setelah meninggalkan West Brom pada akhir musim lalu dan akan memenuhi syarat sebagai pembelian 'homegrown' bila Wolves menyelesaikan kesepakatan.

Baca Juga: Daftar Top Skor Sementara Liga Champions: Kylian Mbappe dan Erling Haaland Teratas

Wolverhampton saat ini menduduki peringkat ke-14 di klasemen sementara Liga Premier Inggris, dengan catatan 6 poin.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Masalah ini bukan hanya soal cuaca, tapi soal hukum negara bagian yang berada di atas yurisdiksi FIFA.

boladunia | 18:17 WIB

Salah satu media di Eropa mengkritik tajam keputusan PSSI-nya China tersebut.

boladunia | 15:15 WIB

Pertemuan emosional terjadi di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, saat Lionel Messi dan Luis Enrique kembali berjumpa

boladunia | 12:12 WIB

Cristiano Ronaldo belum habis di usia 40 tahun

boladunia | 06:52 WIB

Mantan pemain timnas Prancis, Jerome Rothen, melontarkan kritik pedas terhadap Lionel Messi.

boladunia | 20:37 WIB

Barcelona resmi mencapai kesepakatan dengan FC Kopenhagen untuk mendatangkan Roony Bardghji

boladunia | 19:38 WIB

Daiki Hashioka ikut andil saat Timnas Indonesia dikalahkan Jepang 0-4 di Stadion GBK pada babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

boladunia | 17:32 WIB

Wayne Rooney, membuat pernyataan mengejutkan saat ditanya siapa rekan duet favoritnya selama berkarier sebagai penyerang.

boladunia | 17:15 WIB

Sejarah terukir di Piala Dunia Antarklub 2025 saat pertandingan Auckland City kontra Boca Juniors.

boladunia | 15:59 WIB

Gianluigi Donnarumma, mengungkapkan kegembiraannya atas penunjukan Gennaro Gattuso sebagai pelatih baru Timnas Italia.

boladunia | 12:31 WIB

Piala Dunia Antarklub 2025 di Amerika Serikat kembali diterpa kekacauan.

boladunia | 12:22 WIB

Skandal seputar kematian legenda sepak bola dunia, Diego Armando Maradona, kembali mengguncang Argentina.

boladunia | 00:28 WIB

Inter Miami memastikan tempat di babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025

boladunia | 13:21 WIB

Klub Liga Inggris, Chelsea menghadapi tantangan besar jelang laga penentu Grup D Piala Dunia Antarklub 2025.

boladunia | 12:50 WIB

Fase grup Piala Dunia Antarklub 2025 resmi berakhir setelah serangkaian laga penentu di matchday ketiga.

boladunia | 12:43 WIB

Inter Miami nyaris mencatat kemenangan besar, namun kebangkitan luar biasa Palmeiras di menit-menit akhir menggagalkan ambisi tersebut

boladunia | 12:35 WIB

PSG ke babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025 sebagai juara Grup B, usai menang 2-0 atas Seattle Sounders

boladunia | 11:06 WIB

Mimpi Atletico Madrid untuk melangkah lebih jauh di ajang Piala Dunia Antarklub 2025 resmi pupus.

boladunia | 09:38 WIB
Tampilkan lebih banyak