4 Striker Ganas yang Bisa Jadi Incaran Klub Top Eropa, Nomor 2 Titisan Thierry Henry

Berikut 4 striker ganas yang bisa didatangkan klub top di bursa transfer musim panas mendatang.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Rabu, 15 Juni 2022 | 17:00 WIB
Pemain PSV Eindhoven, Cody Gakpo. (AFP)

Pemain PSV Eindhoven, Cody Gakpo. (AFP)

Bolatimes.com - Jelang bursa transfer musim panas 2022, striker menjadi komoditi paling panas yang jadi kebutuhan banyak klub-klub top Eropa setidaknya ada empat nama yang layak dibayar tinggi.

Beberapa tim top Eropa sedang membutuhkan jasa seorang striker mumpuni sebagai mesin gol tim sekaligus pemecah masalah lini serang.

Terdapat beberapa pemain berposisi striker yang layak untuk didatangkan dan saat ini sedang menjadi rebutan klub-klub top Eropa.

Baca Juga: Gawangnya Diobok-obok Timnas Indonesia, Kiper Nepal Banjir Pujian dari Netizen

Sejumlah nama ini tampil mengesankan di musim lalu, performa mereka menjadi kunci yang layak dipertimbangkan untuk direkrut.

Berikut beberapa striker Liga Top Eropa yang menjadi komoditi panas jelang bursa transfer musim panas 2022.

1. Charles De Ketelaere

Baca Juga: Kocak! Gara-gara Sadio Mane, Bayern Munich dan Manchester United Diejek Spartak Moscow

Ketimbang Kevin De Bruyne, Charles De Ketelaere menjadi sosok gelandang serang yang sedang diminati banyak tim.

Pemain Club Brugge ini masih berusia 21 tahun, di musim lalu berhasil mencetak 18 gol dan 10 assist dari 49 penampilan di semua kompetisi.

AC Milan menjadi tim yang tertarik merekrutnya, namun sang pemain masih terikat kontrak dengan Club Brugge hingga 2024.

Baca Juga: Jadwal Piala Presiden 2022 Hari Ini, Ada PSM Makassar dan Arema FC

2. Cody Gakpo

Berusia 23 tahun, tapi sudah menjadi tulang punggung untuk PSV Eindhoven dan sudah mencatat 21 gol dengan 15 assist di semua kompetisi musim lalu.

Pemain berpaspor Belanda ini tentu menjadi komoditi panas bagi tim-tim top Eropa yang menginginkan striker baru kompeten.

Baca Juga: Profil Darwin Nunez, Pemain Anyar Liverpool yang Tak Bisa Bahasa Inggris

Gakpo dinilai memiliki tipe permainan yang sama seperti Thierry Henry, karena itulah sang pemain saat ini disebut sedang dimonitor Arsenal.

3. Sebastien Haller

Sempat dibuang West Ham United, Haller justru menorehkan prestasi mentereng bersama Ajax Amsterdam.

Haller sudah mencapai performa terbaiknya dengan catatan 34 gol dan sembilan assist di musim lalu bersama raksasa Liga Belanda.

Usut punya usut, Bayern Muenchen tengah mengarahkan target mereka ke Haller sebagai pengganti Robert Lewandowski yang ingin pergi dari Allianz Arena.

4. Antony

Sosok yang dikait-kaitkan dengan Manchester United, didatangkan Ajax Amsterdam dengan harga 15,8 juta euro dan kini nilainya semakin peningkat.

Bersama Ajax Amsterdam, Antony berhasil mencatatkan 12 gol dan 10 assist di musim perdananya untuk raksasa Belanda.

Man United berkesempatan besar merekrut sang pemain, Erik Ten Hag dinilai sangat mengingingkan sang pemain berada di Old Trafford musim ini.

(Kontributor: Eko Isdiyanto)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Presiden kehormatan FAM, Sri Hamidin Mohd Amin optimis Harimau Malaya dalam waktu tiga tahun akan tembus 100 besar ranking FIFA.

boladunia | 20:39 WIB

Malaysia U-23 telan pil pahit pada laga perdana grup A Piala AFF U-23 2025.

boladunia | 19:57 WIB

Chelsea sukses mengukir sejarah baru dengan menjuarai Piala Dunia Antarklub 2025 usai mengalahkan PSG.

boladunia | 18:52 WIB

Joao Pedro langsung catatkan sejarah bersama Chelsea dengan menjadi juara Piala Dunia Antarklub 2025.

boladunia | 18:44 WIB

Luis Enrique langsung memberikan klarifikasi dan melakukan pembelaan diri.

boladunia | 14:41 WIB

Berikut daftar Pemain Argentina U-17 di Turnamen U-20 LAlcudia

boladunia | 14:11 WIB

Mantan pelatih top dunia asal Belanda, Louis van Gaal, mengungkapkan bahwa dirinya telah berhasil melewati masa sulit melawan kanker

boladunia | 22:51 WIB

Eliano Reijnders dkk telah melakoni dua laga uji coba dengan meraih hasil imbang dan kemenangan.

boladunia | 22:44 WIB

Calvin Verdonk, bek Timnas Indonesia itu awalnya dirumorkan akan hengkang daru NEC di bursa transfer musim panas ini.

boladunia | 22:30 WIB

Enzo Fernandez mengaku sempat jatuh ke tanah karena pusing akibat suhu panas ekstrem yang disebutnya sangat berbahaya.

boladunia | 16:29 WIB

Lionel Messi dikabarkan akan kembali ke markas Barcelona, Nou Camp. Namun, La Pulga kembali bukan sebagai pemain.

boladunia | 15:56 WIB

Nahuel Molina dan keluarga menjadi korban perampokan bersenjata.

boladunia | 23:21 WIB

Berbeda dengan Liga Indonesia--Super League yang akan menerapkan kebijakan 11 pemain asing di musim depan, negara tetangga Malaysia justru sebaliknya.

boladunia | 20:54 WIB

Malaysia dikabarkan ingin bisa menaturalisasi pemain muda berdarah Inggris-Malaysia

boladunia | 20:45 WIB

Meski mencetak kemenangan besar, Malaysia masih harus puas menjadi tim keempat terbaik di Asia Tenggara

boladunia | 19:36 WIB

Timnas U-23 Vietnam tengah memasuki tahap akhir persiapan jelang keberangkatan ke Indonesia untuk mengikuti Piala AFF U-23 2025

boladunia | 23:29 WIB

Kylian Mbappe, yang kini mengenakan seragam putih khas Madrid, punya peluang besar untuk bergabung dalam deretan bintang yang pernah "menyakiti" mantan

boladunia | 22:51 WIB

Diogo Jota, penyerang Liverpool asal Portugal, meninggal dunia dalam kecelakaan mobil yang mengerikan bersama adik laki-lakinya, Andr Silva.

boladunia | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak