Mata Melotot, Kapten Timnas Vietnam Nyaris Baku Bantam Vs Pelatih Thailand

Kapten Vietnam sudah emosi sekali. Ia tampak melototi pelatih Thailand dengan menggertakkan gigi.

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Jum'at, 24 Desember 2021 | 09:05 WIB
Momen Kapten Timnas Vietnam, Nguyen Ngoc Hai, nyaris duel lawan Mano Polking. (Soha)

Momen Kapten Timnas Vietnam, Nguyen Ngoc Hai, nyaris duel lawan Mano Polking. (Soha)

Bolatimes.com - Pertandingan leg pertama semifinal Piala AFF 2020 antara Vietnam vs Thailand di Stadion Nasional Singapura, Kamis (24/12/2021) berlangsung panas. Tak hanya jalannya laga, tetapi juga drama-drama di dalamnya.

Atmosfer pertandingan tersebut juga cukup panas. Pada menit ke-19, kapten Timnas Vietnam, Que Ngoc Hai bahkan nyaris baku hantam dengan pelatih Timnas Thailand, Mano Polking, di pinggir lapangan.

Awalnya, Ngoc Hai menendang bola ke arah pemain Thailand yang terjatuh. Aksi itu dilakukan sang kapten sebagai bentuk 'balasan' karena Nguyen Quang Hai disikut bek Thailand, tapi tak pelanggaran.

Baca Juga: Tak Ada Aturan Gol Tandang, Ini Cara Timnas Indonesia agar Lolos ke Final

Namun, Mano Polking tidak terima dengan aksi Ngoc Hai. Dia langsung menghampiri kapten Vietnam tersebut sembari berkata-kata. Tanpa basa-basi, Ngoc Hai pun langsung menghampiri Mano Polking.

Dilansir dari media Vietnam, Soha.vn, Ngoc Hai disebut sudah lepas kontrol pada momen tersebut dengan mata melotot yang begitu tajam. Jika tidak ada wasit yang menengahi, bisa saja ada kontak fisik yang terjadi.

Momen Kapten Timnas Vietnam, Nguyen Ngoc Hai, nyaris duel lawan Mano Polking. (Soha)
Momen Kapten Timnas Vietnam, Que Ngoc Hai, nyaris duel lawan Mano Polking. (Soha)

Terlepas dari itu, Vietnam harus mengakui kekalahan 0-2 dari Thailand pada leg pertama semifinal Piala AFF 2020. Keduanya akan bersua kembali untuk melakoni leg kedua pada Minggu (26/12/2021).

Baca Juga: Merendah usai Bawa PSIM ke Semifinal, Seto Nurdiyantoro: Kami Beruntung

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Masalah ini bukan hanya soal cuaca, tapi soal hukum negara bagian yang berada di atas yurisdiksi FIFA.

boladunia | 18:17 WIB

Salah satu media di Eropa mengkritik tajam keputusan PSSI-nya China tersebut.

boladunia | 15:15 WIB

Pertemuan emosional terjadi di Mercedes-Benz Stadium, Atlanta, saat Lionel Messi dan Luis Enrique kembali berjumpa

boladunia | 12:12 WIB

Cristiano Ronaldo belum habis di usia 40 tahun

boladunia | 06:52 WIB

Mantan pemain timnas Prancis, Jerome Rothen, melontarkan kritik pedas terhadap Lionel Messi.

boladunia | 20:37 WIB

Barcelona resmi mencapai kesepakatan dengan FC Kopenhagen untuk mendatangkan Roony Bardghji

boladunia | 19:38 WIB

Daiki Hashioka ikut andil saat Timnas Indonesia dikalahkan Jepang 0-4 di Stadion GBK pada babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

boladunia | 17:32 WIB

Wayne Rooney, membuat pernyataan mengejutkan saat ditanya siapa rekan duet favoritnya selama berkarier sebagai penyerang.

boladunia | 17:15 WIB

Sejarah terukir di Piala Dunia Antarklub 2025 saat pertandingan Auckland City kontra Boca Juniors.

boladunia | 15:59 WIB

Gianluigi Donnarumma, mengungkapkan kegembiraannya atas penunjukan Gennaro Gattuso sebagai pelatih baru Timnas Italia.

boladunia | 12:31 WIB

Piala Dunia Antarklub 2025 di Amerika Serikat kembali diterpa kekacauan.

boladunia | 12:22 WIB

Skandal seputar kematian legenda sepak bola dunia, Diego Armando Maradona, kembali mengguncang Argentina.

boladunia | 00:28 WIB

Inter Miami memastikan tempat di babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025

boladunia | 13:21 WIB

Klub Liga Inggris, Chelsea menghadapi tantangan besar jelang laga penentu Grup D Piala Dunia Antarklub 2025.

boladunia | 12:50 WIB

Fase grup Piala Dunia Antarklub 2025 resmi berakhir setelah serangkaian laga penentu di matchday ketiga.

boladunia | 12:43 WIB

Inter Miami nyaris mencatat kemenangan besar, namun kebangkitan luar biasa Palmeiras di menit-menit akhir menggagalkan ambisi tersebut

boladunia | 12:35 WIB

PSG ke babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025 sebagai juara Grup B, usai menang 2-0 atas Seattle Sounders

boladunia | 11:06 WIB

Mimpi Atletico Madrid untuk melangkah lebih jauh di ajang Piala Dunia Antarklub 2025 resmi pupus.

boladunia | 09:38 WIB
Tampilkan lebih banyak