3 Fakta Lain Guillermo Ochoa, Pernah Dituding Gunakan Doping

Ochoa pun memiliki kisah menarik dalam kariiernya sebagai pesepak bola. Salah satunya tuduhan doping.

Selasa, 03 Juli 2018 | 17:41 WIB
Aksi Guillerma Ochoa/@IndyFootball/Twitter

Aksi Guillerma Ochoa/@IndyFootball/Twitter

Bolatimes.com - Meksiko telah tersingkir dari Piala Dunia 2018. Mereka dipaksa menyerah 0-2 kala menghadapi Brasil di Samara Arena, Senin (2/7/2018). gol skuat Selecao dilesatkan oleh Neymar dan Roberto Firmino.

Hasil tersebut memaksa langkah skuat ‎Los Tricolores terhenti di babak 16 besar Piala Dunia 2018.

Kendati demikian, pertandingan antara Brasil kontra Meksiko menyajikan sebuah penampilan heroik dari kiper mereka, Guillermo Ochoa.

Baca Juga: Galeri Foto: Fan Jepang Bersihkan Sampah Stadion Meski Hati Sedih

Aksi Guillerma Ochoa/@OptaJoe/Twitter
Aksi Guillerma Ochoa/@OptaJoe/Twitter

Pada laga itu, Ochoa sibuk menghalau serangan Neymar Cs. Usai laga tersebut Ochoa mencatatkan aksi penyelamatan di Piala Dunia 2018 menjadi 25, sekaligus yang paling banyak dari seluruh kiper lainnya.

Meski begitu, ada sisi lain dari kiper 32 tahun itu yang menarik untuk diketahui. Melansir dari berbagai sumber, berikut Bolatimes.com menyajikan.

1. Sempat merasakan aroma kompetisi di La Liga Spanyol

Baca Juga: Prediksi Swedia vs Swiss, Duel Maut Dua Kuda Hitam

Ochoa pernah bermain untuk Malaga di La Liga Spanyol selama tiga musim, terhitung sejak 2014 hingga 2016. Debutnya dimulai ketika Malaga menahan imbang 1-1 kontra Deportivo de La Coruna di ajang Copa Del Rey.

Sayangnya ia gagal bersinar, Ochoa jarang mendapatkan kesempatan bermain, ia kalah bersaing dengan kiper lainnya, Carlos Kameni.

Ochoa saat berseragam Malaga. (sumber: Youtube.com).
Ochoa saat berseragam Malaga. (sumber: Youtube.com).

Bahkan, karena minim kepercayaan, Ochoa sempat dipinjamkan ke Granada sebelum akhirnya kini bermain untuk Standard Liege.

Baca Juga: Soal Neymar yang Doyan Jatuh, Peter Schmeichel: Memalukan!

2. Pernah terlibat skandal doping

Pada Piala CONCACAF 2011, Ochoa bersama empat rekan timnas Meksiko disebut positif menggunakan zat terlarang, clenbuterol. hal itu membuat mereka dikeluarkan dari tim.

Namun, kemudian ia dibebaskan oleh Federasi Sepak Bola Meksiko. Mereka dinilai tak sengaja mengonsumsi clenbuterol yang terkandung dalam daging.

Baca Juga: Tanya Soal Egy Sama dengan Lecehkan Pemain Timnas U-19 Lainnya

Ochoa dkk benar-benar bersih dari tuduhan doping setelah Badan Anti Doping Dunia (WADA) mengajukan banding ke Pangadilan Arbitrasi Olahraga untuk meminta pelarangan.

3. Kencani wanita ternama

Ochoa memiliki hubungan asmara yang berliku. Pada 2006 ia sempat berkencan dengan artis sekaligus penyanyi Meksiko, Dulce Maria. tetapi mereka berpisah setahun kemudian.

Kini, Ochoa telah resmi mempersunting model Meksiko, Karla Mora. Pernikahan mereka berlangsung pada 8 Juli 2017 dan telah dianugrahi buah hati yang diberi nama Andres Guardado.

Pernikahan Ochoa. (Sumber: Instagram/@kamo01).
Pernikahan Ochoa. (Sumber: Instagram/@kamo01).

Saat ini Meksiko telah tersingkir dari Piala Dunia 2018. Pecinta sepak bola tak lagi disajikan aksi-aksi penyelamatan ciamik dari kiper berambut keriting itu.

Untuk Piala Dunia 2022, masih ada kemungkinan bagi Ochoa untuk tampil kembali. Namun, jangan harap kemampuannya akan tetap sama. Pasalnya ketika 2022 nanti usia Ochoa tak lagi produktif, yakni 36 tahun.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Tiga negara yang memastikan diri lolos ke babak final Euro 2024, yakni Georgia, Ukraina, dan Polandia akan terbang ke Jerman, yang menjadi tuan rumah Euro 2024.

boladunia | 15:18 WIB

Pertandingan Vietnam vs Indonesia akan berlangsung di Stadion My Dinh, Hanoi pada Selasa, (26/3/2024) pukul 19.00 WIB.

boladunia | 20:26 WIB

Deretan laga besar akan tersaji dalam Euro 2024 yang tak lama lagi akan digelar di Benua Biru. Jelang pertarungan bergengsi antar-negara di Eropa ini, ada sejumlah fakta menarik yang layak untuk dikupas.

boladunia | 09:15 WIB

Barcelona terjepit. Klub Catalan itu sudah disebut miskin oleh pemain incarannya. Pengaturan transfer menjadi lebih lancar ketika klub memiliki sumber daya finansial yang pas-pasan.

boladunia | 22:17 WIB

Liverpool memiliki kesempatan besar dalam mencari pengganti Juergen Klopp yang akan segera meninggalkan klub.Xabi Alonso, yang saat itu menjadi pelatih Bayer Leverkusen, pernah menjadi pilihan utama Liverpool.

boladunia | 21:58 WIB

Hasil undian untuk semifinal Piala FA diumumkan sekitar dua puluh lima menit setelah pertandingan Man United vs Liverpool di Old Trafford berakhir pada hari Minggu, tanggal 17 Maret 2024.

boladunia | 20:52 WIB

Striker AC Milan, Olivier Giroud dikabarkan akan merapat ke klub sepakbola asal Amerika Serikat. Saat ini disebutkan jika sang pemain sedang dalam tahap pembicaraan dengan LAFC di Amerika Serikat.

boladunia | 00:05 WIB

Di pertandingan melawan Hellas Verona pada pekan ke-29 Liga Italia, Pulisic mencetak gol penting yang mencatat sejarah bagi klub.

boladunia | 15:00 WIB

Gelaran drawing Europa Conference League 2023/2024 dilakukan di Nyon, Swiss pada Jumat, 15 Maret 2024. Dalam undian ada empat laga akan digelar pada delapan besar.

boladunia | 21:19 WIB

Detik-detik menegangkan terjadi ketika VAR melakukan tinjauan intensif untuk memastikan keabsahan gol tersebut, menciptakan ketegangan dan euforia di seluruh stadion.

boladunia | 07:00 WIB

Dalam pertandingan tersebut, Simone Inzaghi's squad mencetak gol melalui kontribusi Mateo Darmian, Lautaro Martinez, Federico Dimarco, dan Davide Frattesi, mengumpulkan total 69 poin, unggul 12 poin dari Juventus yang menempati posisi kedua dengan 57

boladunia | 06:15 WIB

Pertandingan tandang Al Nassr melawan Al Shabab pada pekan ke-21 Liga Pro Arab Saudi, Senin (26/2/2024) dini hari WIB, berlangsung di Prince Faisal bin Fahd Stadium.

boladunia | 11:33 WIB

Suporter fanatik Timnas Indonesia, Katon, dikabarkan telah meninggal dunia karena sakit yang dideritanya.

boladunia | 21:35 WIB

Babak 16 besar Liga Europa menunjukkan bahwa AC Milan berpeluang menghadapi Liverpool. AC Milan dan Liverpool bertemu di babak final Liga Europa, bukan di fase awal eliminasi.

boladunia | 11:02 WIB

Di era di mana penilaian terhadap pemain semakin berkutat pada statistik serangan mereka, mengutip rangkuman transfermarkt-com, ada 20 puluh pemain papan atas di Eropa yang berhasil mencatatkan angka dua digit dalam mencetak gol dan memberikan assist

boladunia | 10:17 WIB

Laga Al-Nasr vs Al-Hilal berlangsung di Kingdom Arena, pada Jumat, (9/2/2024). Tim dengan jersey warna kuning dominan itu harus mengakui keunggulan Al-Hilal dengan skor 2-0.

boladunia | 08:25 WIB

Partai final Piala Asia 2023, laga antara Qatar vs Yordania berlangsung di Stadion Lusail, pada Sabtu, (10/2/2024) malam WIB.

boladunia | 08:13 WIB

Laga final Piala Asia 2023 antara Yordania menantang tim tuan rumah Qatar bakal berlangsung di Stadion Lusail, pada Sabtu (10/2/2024) pukul 22.00 WIB.

boladunia | 13:21 WIB
Tampilkan lebih banyak