Pesan Romantis Pacar Pratama Arhan usai Sang Kekasih Resmi Gabung Klub Jepang

Marshella Aprilia merasa bangga dengan Pratama Arhan. Bakal LDR, nih?

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Kamis, 17 Februari 2022 | 08:33 WIB
Kekasih Pratama Arhan, Marshella Aprilia. (Instagram/@marshellaprilia)

Kekasih Pratama Arhan, Marshella Aprilia. (Instagram/@marshellaprilia)

Bolatimes.com - Keberhasilan bek kiri PSIS Semarang, Pratama Arhan, bergabung klub kasta kedua Liga Jepang, Tokyo Verdy, tak hanya mengundang rasa kagum dari publik Indonesia. Namun, juga sang kekasih, Marshella Aprilia.

Melalui Instagram story @marshellaprilia, sang kekasih memberikan harapan dan doa bagi pemain asal Blora tersebut.

Unggahan pacar Pratama Arhan, Marshella Aprilia. [Instagram]
Unggahan pacar Pratama Arhan, Marshella Aprilia. [Instagram]

"Selamat untuk mengambil lompatan besar. Aku sangat bangga padamu sayang," tulis @marshellaaprilia.

Baca Juga: Inter Milan Kalah dari Liverpool, Simone Inzaghi Mulai Pesimis

"Kamu akan pergi jauh. Selangkah demi selangkah sayang," tambah tulisan tersebut.

Sebelumnya, ibunda Pratama Arhan, Surati mengungkapkan keinginan sebelum putranya itu terbang ke Jepang dan barkarir di Negeri Sakura.

Dirinya berharap bintang Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 bisa pulang lebih dulu ke kampung halaman di Dukuh Karangnongo, Desa Sidomulyo, Kecamatan Banjarejo, Kabupaten Blora.

Baca Juga: 7 Fakta Menarik di Balik Kemenangan Liverpool atas Inter Milan di Liga Champions

"Kalau nanti adik (Pratama Arhan) video call, ibu minta pulang dulu. Pamit ke orang tua dan keluarga di desa," ungkap Surati dilansir dari Youtube Chandra Margatama, Rabu (16/2/2022).

(Suara.com/Ronald Seger)

Baca Juga: Tak Sabar Tunggu Kedatangan Pratama Arhan, Bintang Tokyo Verdy: Saya Menunggumu

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Lionel Messi kini memiliki pemasukan baru yakni menjadi penjual wine premium.

bolatainment | 19:24 WIB

Di laga kontra Porto, Pauline membawa papan bertuliskan, Messi, mau nikah sama aku?

bolatainment | 18:57 WIB

Meski tengah menganggur sebagai pesepak bola, Mario Balotelli justru mencuri perhatian publik dunia.

bolatainment | 15:24 WIB

Megabintang Argentina, Lionel Messi merayakan ulang tahun yang ke-38, Selasa (24/6).

bolatainment | 08:02 WIB

Momen bahagia bintang Arsenal, Martin Odegaard, berubah menjadi insiden memalukan.

bolatainment | 21:22 WIB

si pemuda menyindir serangan roket sebagai siaran pertandingan sepak bola, lengkap dengan narasi dan komentar

bolatainment | 19:57 WIB

Kondisi cuaca di Piala Dunia Antarklub 2025 di Amerika Serikat sangat ekstrem.

bolatainment | 08:50 WIB

Nama Lamine Yamal kembali menjadi sorotan publik karena isu hubungan dengan akrtis film dewasa.

bolatainment | 17:41 WIB

Cristiano diduga mengikuti praktik yang sudah umum dilakukan oleh para petarung Mixed Martial Arts (MMA)

bolatainment | 21:40 WIB

Bintang muda Barcelona, Lamine Yamal, tengah menikmati masa liburan musim panasnya dengan penuh gaya.

bolatainment | 19:59 WIB

Dua bintang muda FC Barcelona tengah menikmati masa libur musim panas dengan cara yang tak biasa

bolatainment | 22:56 WIB

Alexis Mac Allister, tengah menghadapi persoalan besar di luar lapangan.

bolatainment | 21:03 WIB

Bintang muda Barcelona, Lamine Yamal saat ini tengah menikmati liburan di Italia bersama seorang pramugari.

bolatainment | 20:21 WIB

Siapa saja pemain 90-an yang memiliki gaya rambut norak? Berikut ulasannya

bolatainment | 21:00 WIB

Nasib tak enak dialami oleh striker Tottenham Hotspur Manor Solomon. Ia terjebak di perang Israel-Iran usai menikah.

bolatainment | 10:37 WIB

Harga Rolex milik pemain Timnas Indonesia kebanting jika dibandingkan dengan jam tangan mewah pemain Chelsea, Cole Palmer.

bolatainment | 07:44 WIB

Eks pemain Inter Milan tengah menjalin asmara dengan seorang wanita berusia 26 tahun.

bolatainment | 22:38 WIB

Di luar kehidupannya di lapangan hijau, siapa kekasih Takefusa Kubo?

bolatainment | 21:59 WIB
Tampilkan lebih banyak