Justin Hubner Resmi WNI, Jadi Satu-satunya Pemain Indonesia di EPL, Suporter Singgung Almarhum Noah Gesser

Justin Hubner lebih memilih Timnas Indonesia tak lepas dari peran sahabatanya Alm. Noah Gesser

Kurnia Hartadi | Kurnia Hartadi | BolaTimes.com
Rabu, 06 Desember 2023 | 11:45 WIB
Justin Hubner resmi menjadi WNI usai diambil sumpah setia (@pengamatsepakbola)

Justin Hubner resmi menjadi WNI usai diambil sumpah setia (@pengamatsepakbola)

Bolatimes.com - Justin Hubner resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI) usai menjalani sumpah setia di Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta pada Rabu (6/12/2023).Dengan status tersebut Hubner berpeluang dapat memperkuat Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.

Hubner yang bakal menjadi penggawa Skuad Garuda disambut antusias oleh suporter sepak bola Indonesia.

Mereka mengaku bangga sebab Justin Hubner menjadi satu-satunya pemain yang akan berlaga di Premier League.

Baca Juga: Inilah Alasan Justin Hubner Menjatuhkan Pilihan pada Timnas Indonesia Dibanding Belanda

“Bakalan jadi pemain Indonesia pertama yang debut di EPL, karena udah di bawa sama Wolves, kemungkinan akan debut musim ini, keren sih ini,” ujar @stmsejabodetabek saat berkomentar pada akun @pengamatsepakbola.

“Pemain Indonesia pertama yang main di EPL,” tulis @ddeeaannn.

Sebelumnya Justin Hubner diberitakan lebih memilih membela Timnas Indonesia dari pada Timnas Belanda.

Baca Juga: Menghitung Peluang PSIS Semarang Gusur Persib dan Bali United di Klasemen BRI Liga 1

Salah satu alasan Hubner adalah dirinya telah mengikat janji dengan sahabatnya Noah Gesser untuk menyusul Ivan Jenner ke Indonesia.

Hal itu ternyata juga disinggung oleh suporter Timnas melalui komentar pada unggahan @pengamatsepakbola.

“Almarhum Noah tersenyum melihat sahabatnya telah menepati janjinya,” tulis @willysatrioo.

Baca Juga: Gara-gara Ini, Ibnu Jamil Ucapkan Terima Kasih Kepada Bobotoh

Diharapkan dengan hadirnya Justin Hubner di pasukan Shin Tae-yong dapat menjadikan Timnas Indonesia semakin kuat, sebagaimana komentar @9khatami.

“Semoga makin kuat Timnas Indonesia,” ujarnya.

Justin Hubner yang berposisi sebagai bek tengah diharapkan mampu menjaga lini pertahanan Indonesia dari kebobolan.(*)

Baca Juga: Foto Ini Membuktikan Kualitas Jersey Persib

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB
Tampilkan lebih banyak