Media Kamboja Soroti Timnas Indonesia yang Akan Uji Coba Lawan Argentina, Semakin Bangga

Timnas Indonesia lagi-lagi mendapat perhatian dari Kamboja

Irwan Febri Rialdi | BolaTimes.com
Rabu, 24 Mei 2023 | 09:39 WIB
Pemain Timnas Indonesia rayakan gol Marc Klok ke gawang Thailand di matchday ketiga Grup A Piala AFF 2022 yang digelar di SUGBK, Kamis (29/12/2022). [Foto: PSSI]

Pemain Timnas Indonesia rayakan gol Marc Klok ke gawang Thailand di matchday ketiga Grup A Piala AFF 2022 yang digelar di SUGBK, Kamis (29/12/2022). [Foto: PSSI]

Bolatimes.com - Media Kamboja, CPS Sports, turut menyoroti rencana uji coba Timnas Indonesia melawan Argentina. Media tersebut merasa bangga dengan menyematkan emoticon cinta.

Sebelumnya, nama Indonesia dielu-elukan masyarakat Kamboja usai para atlet sukses mengharumkan nama bangsa di SEA Games 2023.

Meskipun atlet Kamboja kalah bersaing dengan Indonesia, media Kamboja memberikan banyak pujian kepada kemampuan dan sikap atlet Tanah Air.

Baca Juga: CEK FAKTA: Reth Malita Wanita Viral Asal Kamboja Datang ke Indonesia, Marselino dan Arhan Deg-degan

Perhatian tersebut ternyata tak sampai di situ saja. Terbaru ini, media Kamboja kembali menyoroti Indonesia yang akan melawan Lionel Messi cs.

Dalam pengumumannya, CPS Sports turut menyematkan emoticon cinta saat membagikan kabar tersebut, seolah mereka turut merasa bangga.

"Resmi: Argentina akan memainkan pertandingan persahabatan dengan Indonesia di Jakarta, pada 15 Juni bulan depan," tulis CPS Sports dengan emoticon cinta.

Baca Juga: Bakal Duel dengan Argentina, Masyarakat Kamboja Sebut Indonesia Keren Banget

Media Kamboja umumkan duel Timnas Indonesia vs Argentina. (Facebook/CPS Sports)
Media Kamboja umumkan duel Timnas Indonesia vs Argentina. (Facebook/CPS Sports)

Seperti diketahui, Timnas Indonesia diagendakan akan bertanding melawan Lionel Messi cs.

Federasi Sepak Bola Argentina (AFA) telah mengumumkan bahwa tim Tango bakal menghadapi timnas Indonesia 19 Juni 2023 mendatang. Meski begitu, PSSI belum mengeluarkan pernyataan resmi.

Baca Juga: Komentar Menyentuh Bocah Kamboja usai Dapat Medali Buangan Jonathan Khemde, Sampai Direspons Atlet Top

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB

Timnas Indonesia U-19 era Evan Dimas mengukir prestasi pada 11 tahun silam di Piala AFF U-19 2013

bolaindonesia | 06:56 WIB

Striker keturunan siap membela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:54 WIB

Timnas Indonesia U-16 masih mampu memberikan perlawanan sengit meski kalah dari Australia

bolaindonesia | 06:25 WIB

Timnas Indonesia U-19 menelan kekalahan tak terduga

bolaindonesia | 18:46 WIB

KMSK Deinze cuci gudang dengan melepas 11 pemain

bolaindonesia | 18:37 WIB

Klub kasta kedua Liga Inggris, Oxford United mengincar dua pemain timnas Indonesia, Marselino dan Nathan.

bolaindonesia | 16:09 WIB

Peluang timnas Indonesia perbaiki ranking FIFA terbuka lebar.

bolaindonesia | 17:00 WIB

Menjelang Liga 1 2024/2025 bergulir awal Agustus mendatang Persib Bandung mengadakan diskusi keuangan dengan Bobotoh di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Jumat (28/6) lalu. Acara bertajuk Sampurasun Persib ini menghadirkan pemain, Ryan Kurnia.

bolaindonesia | 22:41 WIB

Timnas Indonesia mendapatkan amunisi baru di lini depan untuk menghadapi Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia

bolaindonesia | 07:12 WIB

Shin Tae-yong resmi memperpanjang kontraknya bersama Timnas Indonesia. Buat Korea Selatan meringis

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak