Pedas, Media Vietnam Sindir Stadion Pakansari untuk Venue Laga Timnas Indonesia

Stadion Pekansari ikut disorot media Vietnam.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Rabu, 21 September 2022 | 15:24 WIB
Sejumlah bendera negara peserta Asian Games 2018 terbentang di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (6/8). Venue sepak bola Asian Games 2018 di Jawa Barat seperti Stadion Pakansari Kabupaten Bogor, Stadion Patriot Kota Bekasi, Stadion Wibawamukti Kabupaten Bekasi dan Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung telah siap 100 persen. (ANTARA FOTO/Arif Firmansyah)

Sejumlah bendera negara peserta Asian Games 2018 terbentang di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (6/8). Venue sepak bola Asian Games 2018 di Jawa Barat seperti Stadion Pakansari Kabupaten Bogor, Stadion Patriot Kota Bekasi, Stadion Wibawamukti Kabupaten Bekasi dan Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung telah siap 100 persen. (ANTARA FOTO/Arif Firmansyah)

Bolatimes.com - Stadion Pakansari disebut bakal jadi salah satu venue pertandingan Timnas Indonesia kontra Curacao di FIFA Matchday pada 24 dan 27 September 2022. Media Vietnam ikut komentar.

TheThao247 memberikan kritik pedas soal penggunaan Stadion Pakansari. Stadion itu disebut punya lapangan yang buruk.

"Federasi sepak bola Indonesia gunakan lapangan terdegradasi untuk menyambut pertandingan melawan tim dengan peringkat ke-84 di FIFA," tulis pernyataan media Thethao247

Disebutkan pula oleh sumber yang sama, bahwa PSSI tiba-tiba mengubah lokasi pertandingan persahabatan antara Timnas Indonesia vs Curacao. Semula, laga dijadwalkan berlangsung di Jakarta International Stadium (JIS).

"Awalnya pertandingan kedua tim dijadwalkan digelar di Stadion Internasional Jakarta. Namun, karena mahalnya biaya sewa stadion, PSSI memutuskan untuk pindah tempat," tambah media lokal tersebut dikutip dari SuaraBekaci.id.

Namun mendadak berubah ke Stadion Pakansari yang dianggap sebagai tempat pertandingan tidak layak.

"Semuanya tidak akan layak jika kualitas tempat pertandingan itu berlangsung. Hal itu juga membuat banyak pertanyaan dari publik sepak bola Indonesia,"

"Alasan terakhir yang diberikan PSSI adalah karena harga sewa stadion (JIS) ini terlalu tinggi, Federasi sepak bola Indonesia seolah tidak mampu membayar,"

Penunjukan Stadion Pakansari untuk menjadi tempat laga Timnas Indonesia vs Curacao memang jadi sorotan publik.

Apalagi, Stadion Pakansari sempat ergenang air saat melangsung pertandingan Liga 1 antara Rans Nusantara vs Persik, Sabtu 10 September 2022.

Hujan deras yang mengguyur Bogor membuat sejumlah titik di lapangan tergenang air. Kondisi ini pun membuat netizen ramai membicarakan soal drainase lapangan di Pakansari.

Mayoritas warganet pun meminta PSSI untuk sadar diri dan melihat kondisi Stadion Pakansari yang tergenang air saat diguyur hujan.

Bahkan ada netizen yang menyindir PSSI soal harga sewa Stadion Pakansari. Mereka menyebut PSSI memilih Pakansari karena harga sewa yang lebih murah.

Sebelumnya, Berdasarkan hasil inspeksi tim Infrastructure Safety and Security PSSI, Stadion JIS memang belum memenuhi kelayakan 100% infrastruktur (area drop off tim, sirkulasi aktivitas terkait pertandingan di outer perimeter menumpuk di barat utara).

Bahkan concourse timur belum dapat digunakan, perimeter tribune perlu pengkajian ulang, pagar perimeter di bawah concourse barat tidak kokoh) dan sarana prasarana pendukung (kantung parkir, transportasi umum, dan jalan akses menuju stadion belum sesuai standar).

Dengan alasan itu lah PSSI pun belum berani menyelenggarakan laga timnas Indonesia di JIS sebagai tempat laga kedua lawan Curacao pada 27 September 2022.

(SuaraBekaci.id/Galih Prasetyo)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Otu Abang Banatao mengaku sudah tak sabar untuk menghadapi Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025.

bolaindonesia | 22:21 WIB

Pendukung Malaysia mencak-mencak ke Indonesia pasca kekalahan Malaysia U-23 dari Filipina di Piala Asia U-23 2025.

bolaindonesia | 21:08 WIB

Timnas Indonesia U-23 akan memulai kiprah mereka di ajang Piala AFF U-23 2025 malam ini

bolaindonesia | 20:08 WIB

Meski baru akan bertanding dengan Timnas Indonesia pada matchday ketiga grup A Piala AFF U-23 2025, pelatih Malaysia, Nafuzi Zain mengaku sudah tidak sabar.

bolaindonesia | 22:48 WIB

Berapa gol yang tercipta di pertandingan Timnas Indonesia vs Brunei pada matchday pertama Piala AFF U-23 2025?

bolaindonesia | 22:39 WIB

Kapan kick off Timnas Indonesia vs Brunei di Piala AFF U-23 2025? Berikut ulasannya.

bolaindonesia | 21:30 WIB

Gerald Vanenburg tegas mengatakan bahwa Jens Raven harus bisa membuktikkan diri di Bali United.

bolaindonesia | 21:21 WIB

Dewa United resmi merekrut striker Timnas Indonesia, Rafael Struick.

bolaindonesia | 19:30 WIB

Klub Super League, Bali United resmi mendapatkan tambahan amunisi dari Eropa.

bolaindonesia | 19:22 WIB

Satu pemain Timnas Indonesia yang sempat dicoret untuk Piala AFF U-23 2025 kembali dipanggil oleh pelatih Gerald Vanenburg

bolaindonesia | 18:14 WIB

Persis Solo resmi memulai era baru di bawah asuhan pelatih asal Belanda, Peter de Roo

bolaindonesia | 14:28 WIB

Alex de Aguiar Gomes, penyerang asal Brasil berusia 31 tahun yang dikenal dengan julukan Alex Tanque bakal jadi andalan buat PSM di musim depan.

bolaindonesia | 14:20 WIB

Salah satu yang menjadi sorotan utama adalah meningkatnya jumlah pelatih asal Belanda yang kini menangani klub-klub elite Tanah Air.

bolaindonesia | 00:00 WIB

Bali United FC membuat gebrakan di bursa transfer dengan resmi mendatangkan Jens Raven

bolaindonesia | 23:53 WIB

Persik Kediri kembali membuat gebrakan di bursa transfer dengan merekrut Imanol Garcia

bolaindonesia | 23:27 WIB

Persis Solo resmi mendatangkan gelandang bertahan asal Irlandia-Nigeria, Fuad Sule

bolaindonesia | 21:57 WIB

Meski berstatus pemain anyar di Liga Indonesia, Paulinho sudah mendapat cap buruk dari publik sepak bola Indonesia

bolaindonesia | 22:31 WIB

Pemain anyar Arema FC Paulinho Moccelin jadi sasaran kemarahan publik sepak bola Indonesia pasca melakukan tekel brutal kepada striker Oxford United, Ole Romeny.

bolaindonesia | 22:20 WIB
Tampilkan lebih banyak