Arema FC Ikhlas Laga Semifinal Piala Gubernur Jatim Pindah ke Blitar

Laga semifinal Arema FC lawan Persebaya digelar di Stadion Gelora Soeprijadi, Blitar, besok.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Senin, 17 Februari 2020 | 14:00 WIB
Pertandingan Arema FC lawan Persija Jakarta di penyisihan Grup B Piala Gubernur Jatim. (Dok. Arema)

Pertandingan Arema FC lawan Persija Jakarta di penyisihan Grup B Piala Gubernur Jatim. (Dok. Arema)

Bolatimes.com - Manajeman Arema FC menerima dengan lapang dada soal perubahan venue laga lawan Persebaya Surabaya di semifinal Piala Gubernur Jawa Timur 2020. Pertandingan yang seharusnya digelar di Stadion Kanjuruhan itu, kini dipindah ke Stadion Gelora Soeprijadi, Blitar.

Duel Arema FC kontra Persebaya bahkan ditunda sehari. Rencananya partai klasik tersebut berlangsung pada Selasa (18/2/2020) pukul 15.30 WIB.

Terkait keputusan ini, Media Officer Arema, Sudarmaji, menegaskan pihaknya mempermasalahkan keputusan tersebut. Menurutnya, keputusan ini harus diterima demi mewujudkan sportifitas dalam sepakbola.

Baca Juga: Simone Inzaghi Ungkap Rahasia Bungkam Inter Milan

''Terkait keputusan Polda Jatim atas gelaran semifinal Piala Gubernur, kami dari Arema FC secara tim tidak pernah mempersoalkan di manapun tempat diputuskan untuk digelar. Bahkan semua klub peserta sportif menerima apapun keputusan penyelenggara sebagai wujud sportifitas dalam sepakbola,'' ujar Sudarmaji, dikutip dari laman resmi klub.

'''Arema FC menghormati keputusan apapun, namun dikemudian hari hal hal seperti ini tidak terulang, sportifitas harus konsisten dan tetap terjaga. Apalagi ini terkait image Jawa Timur, sepakbola sejatinya adalah persaudaraan, dan jadikan momentum ini untuk mewujudkannya,'' imbuhnya.

''Kami juga berterima kasih kepada Asprov yg berjuang agar laga ini tetap terjaga, meskipun berat perjuangannya. Kami siap membantu Asprov jalankan laga di Kanjuruhan antara Persija dan Madura United. Semoga sepak bola Jawa Timur tetap eksis dan berprestasi, sejatinya sepakbola itu  bertanding di depan pendukungnya, semoga kedepan fans semua klub bersatu dan menjaga persaudaraan,'' tandas pria asal Banyuwangi itu.

Baca Juga: Demi Keamanan, Laga Semifinal Piala Gubernur Jatim Digelar Tanpa Penonton

Sementara itu, perubahan jadwal itu sendiri dibuat setelah Asprov PSSI Jatim menggelar rapat koordinasi bersama klub semifinalis beserta jajaran kepolisian di Mapolda Jatim, Surabaya, Minggu (16/2/2020).

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Di video yang beredar viral tersebut, Simon Tahamata tak sungkan untuk berjoget diiringi dengan lagu khas Maluku.

bolaindonesia | 22:05 WIB

Lebih dari sekadar ambisi menang, Mauricio membawa filosofi permainan yang agresif, dominan, dan penuh keyakinan.

bolaindonesia | 21:50 WIB

Rekrutan anyar Persib Bandung, Adam Przybek, mulai menjalani sesi latihan perdananya bersama tim Maung Bandung.

bolaindonesia | 21:44 WIB

Nicholas memang layak untuk dipanggil oleh Nova Arianto. Pasalnya ia memiliki ketajaman sebagai seorang pemain depan.

bolaindonesia | 18:37 WIB

Timnas U-17 Indonesia mulai memanaskan mesin jelang perhelatan Piala Dunia U-17 2025 di Qatar.

bolaindonesia | 18:19 WIB

Persija Jakarta resmi merekrut pemain asal Brasil, Van Basty Sousa.

bolaindonesia | 17:30 WIB

Pemain asal Semarang, Septian David Maulana, menjadi nama pertama yang digaet Laskar Kie Raha.

bolaindonesia | 20:21 WIB

Isa Warps akan meniru selebrasi gol ikonik milik striker Timnas Indonesia, Ole Romeny.

bolaindonesia | 19:55 WIB

Perekrutan rekan Eliano Reijnders di PEC itu disampaikan Bali United di platform resmi milik mereka.

bolaindonesia | 19:39 WIB

Pemain yang sempat membuat sewot Shin Tae-yong saat melatih Timnas Indonesia resmi merapat ke Semen Padang.

bolaindonesia | 19:23 WIB

Sorotan tajam mengarah pada sosok striker muda penuh talenta, Arkhan Kaka.

bolaindonesia | 19:11 WIB

Salah satu media Korea mengklaim suporter Timnas Indonesia mulai menyesal karena Shin Tae-yong dipecat.

bolaindonesia | 15:09 WIB

Tim promosi Liga 1, PSIM Yogyakarta terus bergeliat di bursa transfer.

bolaindonesia | 14:58 WIB

Persib Bandung melakukan vaksinasi termasuk pemain dan staf untuk menyambut musim 2025/26.

bolaindonesia | 05:52 WIB

Nick Kuipers ingin juara bersama Persib Bandung

bolaindonesia | 17:50 WIB

Klub promosi asal Jawa Tengah ini resmi mengumumkan perekrutan Alexis Nahuel Gomez

bolaindonesia | 17:38 WIB

Tom Haye, masih bersabar menunggu tawaran konkret dari klub baru usai kontraknya berakhir bersama Almere City

bolaindonesia | 09:54 WIB

Pemain berdarah Indonesia-Belanda itu resmi bergabung dalam skuad Garuda Pertiwi jelang Kualifikasi Piala Asia Putri 2025.

bolaindonesia | 22:49 WIB
Tampilkan lebih banyak