Belgia Dihajar Maroko, Suporter Ngamuk Lempar Kembang Api hingga Bakar Kendaraan

Laga Belgia versus Maroko berujung dengan kerusuhan di luar stadion.

Husna Rahmayunita
Senin, 28 November 2022 | 09:55 WIB
Dua orang berdiri di dekat stasion yang  dirusak usai Belgia kalah dari Maroko di Piala Dunia 2022. (KENZO TRIBOUILLARD / AFP)

Dua orang berdiri di dekat stasion yang dirusak usai Belgia kalah dari Maroko di Piala Dunia 2022. (KENZO TRIBOUILLARD / AFP)

Bolatimes.com - Kerusuhan terjadi usai pertandingan Belgia lawan Maroko di matchday keedua Grup F Piala Dunia 2022, Minggu (27/11/2022) malam. Sejumlah oknum suporter mengamuk setelah Belgia kalah dari Maroko dengan skor 0-2.

Puluhan suporter memecahkan jendela toko, melemparkan kembang api, dan membakar sejumlah kendaraan di pusat kota Brussel usai pertandingan. 

Bahkan sebelum akhir pertandingan itu, "puluhan orang, termasuk beberapa diantaranya mengenakan hoodies, memancing konfrontasi dengan polisi serta membahayakan keselamatan publik," kata polisi Brussel dalam sebuah pernyataan.

Seorang juru bicara mengatakan beberapa fans itu menggunakan tongkat untuk memukul dan seorang jurnalis "terluka di wajahnya oleh kembang api".

Sekitar seratus petugas polisi telah dikerahkan, sementara penduduk diperingatkan untuk menghindari daerah-daerah tertentu di pusat kota. Stasiun metro ditutup dan jalan-jalan diblokir untuk membatasi penyebaran kekerasan.

"Saya mengutuk keras insiden sore ini. Polisi telah turun tangan dengan tegas. Oleh karena itu, saya menyarankan agar para fans tidak datang ke pusat kota. Polisi melakukan semua yang mereka bisa demi menjaga ketertiban umum," cuit Wali Kota Brussel, Philippe Close.

"Saya telah memerintahkan polisi untuk menangkap para pembuat onar," tutupnya.

(Antara)

Berita Terkait

TERKINI

Begini cerita Jonathan Cantillana, pemain kelahiran Chile yang kini bela Timnas Palestina.
boladunia | 12:30 WIB
Inilah lima pemain dengan caps timnas terbanyak di dunia, Cristiano Ronaldo ada di urutan pertama
boladunia | 04:00 WIB
KV Oostende berada di level yang berbeda dengan KMSK Deinze. klub itu berada di kasta tertinggi Liga Belgia
boladunia | 16:30 WIB
Malaysia baru saja mengalahkan Turkmenistan 1-0, Kamis (23/3/2023) malam WIB.
boladunia | 15:53 WIB
Liechtenstein memiliki peringkat FIFA yang rendah, bahkan masih di bawah Timor Leste
boladunia | 15:00 WIB
Bojan Krkic memutuskan pensiun setelah meninggalkan klub Jepang, Vissel Kobe.
boladunia | 13:14 WIB
Kim Pan-gon nampak jago berbahasa Inggris saat berkomentar terkait kemenangan Malaysia atas Turkmenistan 1-0.
boladunia | 12:05 WIB
Ronaldo catatkan dua rekor spesial ini usai antara Portugal lumat Liechtenstein dengan skor 4-0.
boladunia | 09:43 WIB
Ronaldo mengaku masih jadi andalan Timnas Portugal.
boladunia | 18:30 WIB
Yuto Nagatomo tengah dirumorkan bakal bergabung Borneo FC
boladunia | 15:00 WIB
Elkan Baggott sebelumnya absen memperkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 karena tak mendapat izin dari klubnya.
boladunia | 15:00 WIB
Striker kelahiran Argentina bersedia bela Italia di Kualifikasi Piala Eropa 2024, ini sosoknya.
boladunia | 13:57 WIB
Ronaldo angkat bicara soal kepergiannya dari Man United.
boladunia | 12:02 WIB
Myanmar hanya kalah tipis dari negara kuat Asia
boladunia | 11:46 WIB
Mesut Ozil putuskan gantung sepatu,
boladunia | 09:12 WIB
Berikut deretan pemain yang berhasil cetak 5 gol dalam satu pertandingan di Liga Champions.
boladunia | 17:33 WIB
Myanmar belum pernah menang dalam 13 laga terakhir. Bagaimana hasilnya nanti?
boladunia | 17:30 WIB
Tampilkan lebih banyak