SEA Games 2021: Madam Pang Pastikan Thailand Datangkan 3 Pemain Luar Negeri

Tak ingin kalah, Thailand datangkan pemain abroad untuk SEA Games 2021.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Kamis, 21 April 2022 | 13:32 WIB
Manajer Timnas Thailand, Nualphan Lamsam alias Madam Pang. (Instagram/@panglamsam)

Manajer Timnas Thailand, Nualphan Lamsam alias Madam Pang. (Instagram/@panglamsam)

Bolatimes.com - Manajer Timnas Thailand U-23 Nualpham Lamsam atau Madam Pang menegaskan timnya akan diperkuat tiga pemain luar negeri untuk mengarungi SEA Games 2021.

Diungkapkannya, ketiga pemain tersebut sudah memastikan bisa bergabung membela skuad Gajah Perang. Mereka adalah Khemdee (Odense BK), Benjamin Davis (Oxford United) dan Chayaphiphat Suphanphat (Estoril Praia).

Semula ada lima pemain abroad yang diproyeksikan membela Timnas Thailand U-23, namun hanya tiga yang memberikan kepastian.

Baca Juga: Profil Ratna Sari Dewi, Istri Bung Karno yang Jadi Ring Girl di Usia 82 Tahun

Salah satu yang semula masuk daftar adalag Channarong Phromsrikao dari klub Union Adarve. Pemain tersebut tak bisa bergabung karena mengalami cedera.

"Gelandang kunci Gajah Perang mengalami cedera dan mengundurkan diri dari tim," ungkap Madam Pang seperti dikutip dari Siam Sport, Rabu (21/4/2022).

Sebagai gantinya, terpilihlah Chayaphiphat Suphanphat yang bermain membela kub Portugal Estoril Praia..

Baca Juga: 7 Fakta Chandrika Chika, Anak Buah Bos Rans Cilegon FC yang Jadi Sorotan

Adapun kub Chonburi tak memberikan restu kepada enam pemainnya yang dipanggil ke Timnas U-23. Tetapi menurut Madam Pang, hal itu masih bisa dikomunikasikan.

Pihaknya akan mendiskusikan hal itu kepada wakil presiden klub Wittaya Khunpleum.

"Masih ada kesempatan untuk mendapatkan pemain dari Chonburi yang bisa bergabung dengan Timnas," imbuhnya.

Baca Juga: Lepas Kevin Sanjaya Cs, Ketum PBSI: Semoga Tim Thomas Bisa Pertahankan Gelar Juara

Dari 50 orang yang dipanggil ke Timnas Kamboja U-23, Thailand masih menyeleksi 20 orang terbaik yang akan diboyong ke SEA Games 2021 di Hanoi, Vietnam pada Mei mendatang.

Adapun Timnas Thailand tergabung dalam Grup B SEA Games 2021 bersama Malaysia, Kamboja, Singapura, dan Laos.

Baca Juga: Hanif Sjahbandi Incar Nomor Punggung 19, Tapi Sudah Dipakai Pemain Lain di Persija

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Lionel Messi dikabarkan akan kembali ke markas Barcelona, Nou Camp. Namun, La Pulga kembali bukan sebagai pemain.

boladunia | 15:56 WIB

Nahuel Molina dan keluarga menjadi korban perampokan bersenjata.

boladunia | 23:21 WIB

Berbeda dengan Liga Indonesia--Super League yang akan menerapkan kebijakan 11 pemain asing di musim depan, negara tetangga Malaysia justru sebaliknya.

boladunia | 20:54 WIB

Malaysia dikabarkan ingin bisa menaturalisasi pemain muda berdarah Inggris-Malaysia

boladunia | 20:45 WIB

Meski mencetak kemenangan besar, Malaysia masih harus puas menjadi tim keempat terbaik di Asia Tenggara

boladunia | 19:36 WIB

Timnas U-23 Vietnam tengah memasuki tahap akhir persiapan jelang keberangkatan ke Indonesia untuk mengikuti Piala AFF U-23 2025

boladunia | 23:29 WIB

Kylian Mbappe, yang kini mengenakan seragam putih khas Madrid, punya peluang besar untuk bergabung dalam deretan bintang yang pernah "menyakiti" mantan

boladunia | 22:51 WIB

Diogo Jota, penyerang Liverpool asal Portugal, meninggal dunia dalam kecelakaan mobil yang mengerikan bersama adik laki-lakinya, Andr Silva.

boladunia | 21:45 WIB

Pelatih Chelsea, Enzo Maresca, mengungkapkan rasa bangga setelah timnya melaju ke final Piala Dunia Antarklub 2025

boladunia | 10:33 WIB

Timnas wanita Wales mengalami kecelakaan lalu lintas saat dalam perjalanan menuju stadion untuk sesi latihan melawan Prancis.

boladunia | 22:22 WIB

Salah satu nama yang mencuri perhatian dalam daftar tersebut adalah Can Armando Guner

boladunia | 22:00 WIB

Kepolisian Spanyol, Guardia Civil, pada Selasa (8/7) mengungkapkan hasil awal investigasi terkait kecelakaan maut Diogo Jota.

boladunia | 21:42 WIB

Bek muda Gabi Caschili (21 tahun) resmi tidak lagi menjadi bagian dari SC Cambuur.

boladunia | 20:06 WIB

Real Madrid akan menghadapi PSG di babak semifinal Piala Dunia Antarklub 2025, Kamis 10 Juli 2025.

boladunia | 09:55 WIB

Bintang muda Bayern Munich, Jamal Musiala, telah menjalani operasi dengan sukses setelah mengalami cedera serius

boladunia | 09:44 WIB

Masa depan Lionel Messi kembali menjadi bahan perbincangan.

boladunia | 21:41 WIB

Cristiano Ronaldo terlihat sedang menikmati liburan di atas kapal pesiar mewah

boladunia | 21:35 WIB

Buriram United, resmi mendatangkan bek kiri Timnas Indonesia, Shayne Pattynama.

boladunia | 21:07 WIB
Tampilkan lebih banyak