Prediksi Pertandingan Yordania Kontra Bahrain, Tentukan Nasib Timnas Indonesia Lolos ke babak 16 Besar

Laga Yordania kontra Bahrain diprediksi bakal berjalan dengan seru dan menarik, mengingat kedua tim memerlukan hasil kemenangan untuk memastikan timnya lolos ke babak 16 besar, atau setidaknya Yordania hanya perlu hasil imbang

Kurnia Hartadi | Kurnia Hartadi | BolaTimes.com
Kamis, 25 Januari 2024 | 11:26 WIB
Pemain yordania saat berhadapan dengan Korea Selatan di Piala Asia 2023 (@jordan.fa)

Pemain yordania saat berhadapan dengan Korea Selatan di Piala Asia 2023 (@jordan.fa)

Bolatimes.com - Duel Yordania kontra Bahrain akan tersaji pada Kamis (25/1/2024) untuk saling memperebutkan tiket 16 besar Piala Asia 2023, selain kedua tim, pertandingan tersebut juga menentukan peluang Timnas Indonesia untuk lolos ke babak selanjutnya.

Yordania yang saat ini menempati peringkat pertama grup E dengan torehan 4 poin masih belum aman dari kejaran Korea Selatan dan Bahrain yang masing-masing mengoleksi 4 dan 3 poin.

Bahrain mampu menggeser posisi Yordania dan Korea Selatan jika mampu menundukkan Yordania, sementara Korea Selatan tergelincir di pertandingan melawan Malaysia.

Baca Juga: Miro Petric Sebut Kebugaran Pemain Persib Bagus saat Bertanding Lawan Dewa United

Sementara Malaysia ingin menutup laga Piala Asia dengan manis meskipun peluang mereka ke babak 16 besar telah tertutup.

Laga Yordania kontra Bahrain diprediksi bakal berjalan dengan seru dan menarik, mengingat kedua tim memerlukan hasil kemenangan untuk memastikan timnya lolos ke babak 16 besar, atau setidaknya Yordania hanya perlu hasil imbang.

Berdasarkan statistik pertemuan kedua tim, Yordania lebih unggul head to head di banding Bahrain. Yordania memenangi dua pertandingan dari lima laga terakhir serta dua kali hasil imbang dan sisanya Bahrain menang.

Baca Juga: Ayase Ueda Prediksi Timnas Indonesia akan Mengerikan di Masa Depan: Indonesia Patut Diperhitungkan

Berikut rekor lima pertemuan terakhir antara Yordania kontra Bahrain:

(07/09/2021): Bahrain 1 - 2 Yordania

(30/03/2021): Yordania 2 - 1 Bahrain

Baca Juga: Dibantai Jepang, Erick Thohir Mulai Bicara Putuskan Kontrak Shin Tae-yong

(04/08/2019): Yordania 0 - 1 Bahrain

(29/08/2017): Bahrain 0 - 0 Yordania

(04/09/2016): Bahrain 0 - 0 Yordania

Baca Juga: Gol Ketiga Persib ke Gawang Dewa United Dikomentari Eks Atletico Madrid

Dari statistik tersebut diprediksi laga Yordania versus Bahrain di Stadion Khalifa International, dengan kick off pukul 18.30 WIB akan dimenangkan Yordania dengan skor 2-1.

Sebab dari rekor pertemuan lima laga terakhir, kedua tim saling mengalahkan hanya dengan selisih skor tipis yakni 1-0, meskipun Yordania lebih unggul secara head to head.

Hasil ini tentunya belum mampu menempatkan Timnas Indonesia di posisi aman sebagai 4 tim dengan predikat peringkat ketiga terbaik yang berhak lolos ke babak berikutnya.

Setidaknya Indonesia membutuhkan selisih dua gol kekalahan Bahrain untuk mendongkrak posisi timnas yang saat ini menempati peringkat keempat daftar ranking ketiga terbaik dengan minus tiga gol.

Nasib Indonesia kemungkinan akan ditentukan oleh pertandingan lain di grup F antara Oman versus Kirgiztan.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Menurut Hilgers, ada perbedaan besar yang ia rasakan saat bermain di Liga Europa bersama dengan FC Twente dibanding membela Timnas Indonesia

bolaindonesia | 16:50 WIB

Salah belum mendapatkan perpanjangan kontrak dari Liverpool

bolaindonesia | 15:35 WIB

Timnas Putri Indonesia akan melawan Singapura di semifinal Piala AFF 2024

bolaindonesia | 17:47 WIB

Persib Bandung akan tampil beda dengan jersey dan sponsor khusus untuk mengarungi kompetisi AFC Champions League 2 muisim 2024/2025.

bolaindonesia | 16:56 WIB

Jay Idzes tampil 64 menit, sebelum digantikan karena mengalami kram

bolaindonesia | 08:29 WIB

Timnas Indonesia U-20 ikuti turnamen di Korea Selatan

bolaindonesia | 16:35 WIB

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB
Tampilkan lebih banyak