Fergus Tierney Diserang Netizen Indonesia karena Diving, Media Malaysia Beri Pembelaan

Fergus Tierney jadi sasaran hujatan netizen karena aksi diving yang berujung penalti saat Malaysia kalahkan Timnas Indonesia U-23.

Minggu, 20 Agustus 2023 | 10:30 WIB
Fergus Tierney merayakan kemenangan Malaysia atas Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2023. (Instagram/@famalaysia)

Fergus Tierney merayakan kemenangan Malaysia atas Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23 2023. (Instagram/@famalaysia)

Bolatimes.com - Pemain naturalisasi Timnas Malaysia, Fergus Tierney tengah jadi sasaran hujatan netizen Indonesia setelah lakukan diving. Media Malaysia langsung beri pembelaan.

Seperti diketahui, Malaysia berhasil meraih kemenangan melawan Timnas Indonesia pada laga perdana Piala AFF U-23 2023 diRayong Stadium, Thailand, pada Jumat (18/8/2023).

Pada laga tersebut, Malaysia menang dengan skor tipis 2-1. Dua gol dicetak oleh pemain keturunan Skotlandia, Fergus Tierney.

Baca Juga: Tak Cuma Kalahkan Timor Leste, Begini Skenario Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Semifinal Piala AFF U-23 2023

Salah satu gol Fergus Tierney disebut netizen Indonesia sedikit kotor karena melakukan diving di kotak terlarang.

Hal ini membuat Malaysia mendapatkan penalti dan Fergus Tierney mengeksekusinya dengan sempurna.

Netizen Indonesia menyerang Tierney di akun Instagram pemain itu sendiri. Namun postingan tersebut dihapus.

Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1 2023 Hari Ini: Ada Persija Jakarta vs Arema FC dan PSIS Semarang vs Persib Bandung

Hal ini membuat media Malaysia, Bhrian.com.my gercep meresponsnya. Bharian bahkan menggunakan judul "Suporter Garuda 'serang' Tierney".

"Kisah kurang mengenakkan ketika laman Instagram pemain berusia 20 tahun itu diserbu oleh netizen yang diduga suporter Indonesia."

"Melihat komentar yang dilontarkan di Instagram Tierney, sebagian besar mengeklaim pemain JDT itu sengaja terjatuh untuk mendapatkan tendangan penalti pada menit ke-53."

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-23 vs Timor Leste di Piala AFF U-23 2023, Misi Wajib Menang Demi ke Semifinal

"Tendangan penalti yang dilakukan Tierney sendiri berhasil menghasilkan gol penyama kedudukan dan bisa dibilang sebagai pemicu kebangkitan Harimau Malaya U-23," tulis Bharian.

Adapun Timnas U-23 Indonesia masih menyisakan satu laga lagi pada babak penyisihan Grup B.

Laga tersebut adalah melawan Timor Leste pada Minggu (20/8/2023).

Baca Juga: Hasil Liga Inggris: Liverpool Menang Telak, Tottenham Hajar Manchester United, Manchester City Kalahkan Newcastle

Skuad Garuda Muda wajib meraih kemenangan besar bila ingin menjaga asa melaju ke babak semifinal.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Dua kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes dan Emil Audero bawa kabar bahagia jelang ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

bolaindonesia | 00:57 WIB

Nasib Sandy Walsh di Jepang tampaknya semakin tidak menentu.

bolaindonesia | 23:40 WIB

Ole Romeny mengalami cedera serius dan dipastikan absen bela Timnas Indonesia di babak 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

bolaindonesia | 14:32 WIB

Bek Timnas Indonesia, Justin Hubner, menjadi sorotan usai membuat unggahan kontroversial

bolaindonesia | 14:17 WIB

Timnas Indonesia tergabung di Grup B ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, bersama Arab Saudi dan Irak

bolaindonesia | 01:22 WIB

Kembali bertemu Arab Saudi seperti di babak ketiga, bek Timnas Indonesia Justin Hubner kirim psywar kepada pemain Arab Saudi.

bolaindonesia | 01:13 WIB

Pemain anyar Bali United ini bisa dibilang sebagai senior dari Kevin Diks.

bolaindonesia | 22:26 WIB

Striker Timnas Indonesia, Rafael Struick melanjutkan karier ke Super League dengan bergabung ke Dewa United.

bolaindonesia | 21:40 WIB

Timnas Indonesia U-23 meraih kemenangan 8-0 atas Brunei pada laga pertama grup A Piala AFF U-23 2025.

bolaindonesia | 12:07 WIB

Jens Raven menjadi bintang dengan enam gol. Dua gol lainnya masing-masing disumbangkan oleh Arkhan Fikri dan Rayhan Hannan.

bolaindonesia | 22:42 WIB

Otu Abang Banatao mengaku sudah tak sabar untuk menghadapi Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025.

bolaindonesia | 22:21 WIB

Pendukung Malaysia mencak-mencak ke Indonesia pasca kekalahan Malaysia U-23 dari Filipina di Piala Asia U-23 2025.

bolaindonesia | 21:08 WIB

Timnas Indonesia U-23 akan memulai kiprah mereka di ajang Piala AFF U-23 2025 malam ini

bolaindonesia | 20:08 WIB

Meski baru akan bertanding dengan Timnas Indonesia pada matchday ketiga grup A Piala AFF U-23 2025, pelatih Malaysia, Nafuzi Zain mengaku sudah tidak sabar.

bolaindonesia | 22:48 WIB

Berapa gol yang tercipta di pertandingan Timnas Indonesia vs Brunei pada matchday pertama Piala AFF U-23 2025?

bolaindonesia | 22:39 WIB

Kapan kick off Timnas Indonesia vs Brunei di Piala AFF U-23 2025? Berikut ulasannya.

bolaindonesia | 21:30 WIB

Gerald Vanenburg tegas mengatakan bahwa Jens Raven harus bisa membuktikkan diri di Bali United.

bolaindonesia | 21:21 WIB

Dewa United resmi merekrut striker Timnas Indonesia, Rafael Struick.

bolaindonesia | 19:30 WIB
Tampilkan lebih banyak