CEK FAKTA: Emiliano Martinez Puji Lemparan ke Dalam Pratama Arhan

Benarkah Emiliano Martinez puji lemparan ke dalam Pratama Arhan?

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Kamis, 22 Juni 2023 | 21:30 WIB
Kiper Argentina, Emiliano Martinez berlatih jelang lawan timnas Indonesia. (Instagram/afaseleccion)

Kiper Argentina, Emiliano Martinez berlatih jelang lawan timnas Indonesia. (Instagram/afaseleccion)

Bolatimes.com - Sebuah kanal YouTube bernama INJURY TIME TV membuat sebuah kabar yang menyebutkan bahwa kiper Argentina, Emiliano Martinez, kagum dengan lemparan ke dalam Pratama Arhan.

Kanal YouTube INJURY TIME TV menyebutkan bahwa lemparan ke dalam Pratama Arhan sangat luar biasa, bahkan tak pernah ditemui di Piala Dunia 2022. 

“Emiliano: Di Piala Dunia Pun Gak Ada yang Seperti Itu! Kena Ulti Lemparan ke Dalam,” bunyi judul yang digunakan kanal YouTube INJURY TIME TV dalam video unggahannya tersebut.

Baca Juga: Fenerbahce Resmi Datangkan Striker Inter Milan, Ini Sosoknya

“Marties sampai terkagum-kagum langsung beri respon mengejutkan,” begitu tulisan yang ada di thumbnail video tersebut.

Penjelasan CEK FAKTA

Video berdurasi 5 menit 43 detik tersebut telah disaksikan lebih dari 15 ribu penonton sejak pertama kali diunggah pada Selasa (20/6).

Baca Juga: Daftar Lawan yang Tepat Buat Timnas Indonesia di FIFA Matchday September 2023

Sebagian besar isi video tersebut membahas soal pertandingan Timnas Indonesia vs Argentina yang berakhir untuk kemenangan La Albiceleste 2-0.

Kanal YouTube INJURY TIME TV ini baru membahas soal lemparan ke dalam Pratama Arhan ke area kotak penalti Timnas Argentina mulai dari menit 4:00 hingga akhir video.

Narator dalam video ini menyinggung soal unggahan Emi Martinez melalui akun Instagram pribadinya. Salah satu foto dalam unggahan tersebut adalah ketika dia terbang untuk menghalau tandukan Elkan Baggott yang memanfaatkan lemparan Arhan.

Baca Juga: Janji Jordi Amat usai Timnas Indonesia Gagal Menang di FIFA Matchday Lawan Palestina dan Argentina

Menilik fakta yang ada, isi video ini tidak ada sama sekali yang memuat soal pernyataan Emi Martinez. Kiper Aston Villa tersebut cuma mengunggah video aksinya di atas lapangan.

Kesimpulan

Dari cek fakta yang dilakukan, tidak ada satupun narasi dalam video yang menyebutkan bahwa Emiliano Martinez memberi pujian terhadap lemparan ke dalam Pratama Arhan.

Baca Juga: Profil David Gonzalez, Striker Asing Baru Persis Solo

Ada ketidaksesuaian antara judul yang digunakan dengan isi yang disajikan dalam konten video INJURY TIME TV.

Oleh karena itu, video dan narasi yang dibagikan oleh kanal YouTube tersebut bisa dikategorikan kedalam false-connection atau koneksi yang salah.

Kontributor: Aditia Rizki Nugraha
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Usai menjadi WNI, kiper Naturalisasi Timnas Indonesia, Maarten Paes beberkan impiannya bersama skuad Garuda asuhan Shin Tae Yong.

bolaindonesia | 16:39 WIB

Ketua umum PSSI, Erick Thohir bakal protes ke FIFA setelah Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia kontra Irak di perebutan posisi ketiga Piala Asia U-23 Qatar.

bolaindonesia | 13:45 WIB

Wasit asal Thailand, Sivakorn Pu-Udom Kembali akan menjadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23 Kontra Irak, Erick Thohir Dituntut lakukan protes ke AFC, bakal digubris?

bolaindonesia | 13:11 WIB

Salah Sasaran! Bukan Sivakorn Puudom, Suporter Timnas Indonesia U-23 Malah Ancam Artis Thailand ini Usai Kalah di Piala Asia Qatar

bolaindonesia | 12:37 WIB

Resmi mendapatkan warga negara Indonesia, kasus Kiper FC Dallas, Maarten Paes di CAS sudah clear, bakal debut kontra Irak?

bolaindonesia | 12:07 WIB

Masyarakat Indonesia memiliki antusias dengan pelatih tim nasional Indonesia. Kiprahnya membawa timnas Indonesia bermain dengan gemilang dalam kancah internasional. Apakah Shin Tae Yong tetap berlanjut mengkomandoi para pemain andalan Indonesia?

bolaindonesia | 14:39 WIB

Bek Persib Bandung Kakang Rudianto langsung terbang ke Dubai untuk bergabung bersama Tim Nasional U-23 Indonesia dalam ajang Piala Asia U-23 2024 di Qatar. Timnas mengawalinya dengan pemusatan latihan di Dubai

bolaindonesia | 12:49 WIB

Pelatih Tim Nasional U-23 Indonesia Shin Tae-yong masih mempunyai pekerjaan rumah sebelum menjalani debut di Piala Asia U-23 2024 di Qatar

bolaindonesia | 14:34 WIB

Nathan Tjoe-A-On, pemain asal klub Eredivisie Belanda, SC Heerenveen menjadi nama terakhir yang dipanggil Shin Tae-yong bersama 27 pemain timnas Indonesia guna menjalani persiapan Piala Asia U23 2024 di Qatar.

bolaindonesia | 20:34 WIB

Pelatih timnas Indonesia U23, Shin Tae-yong memberi apresiasi bantuan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, dan para pemilik klub Liga 1 Indonesia.

bolaindonesia | 20:06 WIB

Pelatih Tim Nasional U-23 Indonesia, Shin Tae-yong sampaikan terimakasih kepada klub peserta Liga 1 yang sudah memberikan dukungan penuh untuk timnya tampil dalam Piala Asia U-23 Qatar 2024.

bolaindonesia | 16:37 WIB

Pemain Persib Beckham Putra Nugraha kembali batal memperkuat Tim Nasional Indonesia akibat cedera. Sebelumnya absen dalam ajang Asia Games 2023, kali ini tak tampil di Piala Asia U-23 di Qatar

bolaindonesia | 15:45 WIB

Pemain keturunan Seharga Rp31,29 Miliar mengaku sedang melakukan proses naturalisasi, bakal jadi amunisi baru timnas Indonesia kontra Irak?

bolaindonesia | 12:19 WIB

Gelandang Persib Bandung Beckham Putra Nugraha akan fokus untuk menghadapi Bhayangkara FC sebelum berkonsentrasi bersama Tim Nasional U-23 Indonesia dalam AFC U23 Cup 2024 di Qatar

bolaindonesia | 12:40 WIB

Pertandingan Persib kontra Bhayangkara akan jadi pertandingan alumni Seri A Italia

bolaindonesia | 20:34 WIB

Gelandang Persib Bandung, Marc Klok mengalami cedera dan harus menjalani pemulihan di Singapura.Kondisi itu membuat Klok tak ikut dalam dalam rombongan Tim Nasional Indonesia untuk menghadapi Vietnam

bolaindonesia | 19:26 WIB

Setelah pemanggilan pada Sabtu (23/3/2024) pukul 02.44 WIB, hari ini Ernando Ari sudah terlihat ikut berlatih bersama rekan-rekan Timnas lainnya di Hanoi, Vietnam.

bolaindonesia | 09:19 WIB

Jelang laga lawan Vietnam, Timnas Indonesia hadapkan krisis pemain. Sehingga STY memanggil punggawa tambahan untuk terbang ke Vietnam.

bolaindonesia | 13:47 WIB
Tampilkan lebih banyak