Perbedaan Peraturan Permainan Bulu Tangkis di Sektor Ganda dan Tunggal

Begini perbedaan mendasar di permainan bulu tangkis di sektor ganda dan tunggal.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Kamis, 29 September 2022 | 07:00 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon saat berhadapan dengan wakil Republik Ceko, Jaromir Janacek/Tomas Svejda di babak kedua atau 32 besar Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Tokyo, Jepang, Rabu (24/8/2022). [PBSI]

Pasangan ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon saat berhadapan dengan wakil Republik Ceko, Jaromir Janacek/Tomas Svejda di babak kedua atau 32 besar Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Tokyo, Jepang, Rabu (24/8/2022). [PBSI]

Bolatimes.com - Bulu tangkis menjadi olahraga kedua favorit masyarakat Indonesia setelah sepak bola, selain kerap memberi prestasi, seluk beluk permainan ini menarik untuk diketahui.

Termasuk salah satunya perbedaan dalam peraturan permainan bulu tangkis di sektor tunggal dan ganda, hal ini harus dipahami lebih dulu.

Selain dari minimal pemain yang ada, tunggal berarti hanya ada dua pemain yang akan saling berhadapan di lapangan pertandingan.

Baca Juga: Ada Pemain Persib, Ini Daftar 4 Nama yang Dipulangkan Bima Sakti dari TC Timnas Indonesia U-16

Sementara ganda, dengan setiap tim harus menyertakan dua pemain yang akan bekerja sama melawan dua pemain tim lawan dalam permainan.

Selain itu terdapat beberapa peraturan berbeda yang harus dipahami dengan benar, apa saja? berikut di antaranya.

Posisi Bermain

Baca Juga: Komentar Media Malaysia hingga Vietnam usai Timnas Indonesia Dua Kali Hajar Curacao

Dua pemain dalam satu tim, dalam ganda disebut sebagai pasangan dan ini membedakan pemain tunggal yang hanya satu orang untuk satu tim.

Posisi pemain sektor ganda bisa sejajar, menyamping dan salah satu berada di belakang pemain lainnya dan ditentukan sesuai strategi permainan.

Peraturan Servis

Baca Juga: 6 Fakta Menarik Dua Kemenangan Timnas Indonesia Lawan Curacao, Nomor 1 Paling Disorot

Sistem pengambilan pukulan awal atau servis dari sektor ganda dan tunggal juga berbeda, terdapat enam poin peraturan utnuk pemegang dan penerima servis dalam bulu tangkis.

Pemegang servis harus dilakukan dari lapangan sisi kanan apabila pemain lawan belum meraih angka atau berada pada kedudukan angka genap.

Pemegang servis harus melakukan servis dengan mengambil pukulan dari sisi lapangan, jika penerima (kubu lawan) berada dalam kedudukan angka ganjil.

Penerima servis terakhir harus berada di kotak yang sama ketika timnya menerima servis, pola kebalikan berlaku untuk pasangan.

Pemain yang berdiri berseberangan secara diagonal dengan pemegang servis wajib menerima servis dari lawannya.

Pemain dari penerima servis tidak boleh berpindah kotak sampai timnya meraih angka dan ganti mengambil servis

Servis dalam setiap giliran, diambil di lapangan yang berbeda kecuali jika terjadi kesalahan berdasarkan keputusan wasit.

Garis Lapangan

Wilayah lapangan permainan dalam pertandingan di sektor ganda berbeda dengan tunggal, hal ini dilihat melalui garis yang berada di lapangan.

Untuk ganda, wilayah permainan kedua tim memakai garis batas paling belakang hingga sisi paling luar lapangan.

Kotak servis ganda memakai garis terdekat yang ada pada bagian depan, jaraknya mencapai 1,98 meter dari net.

Ukuran kotak servis ganda sebanyak 3.05 meter dan lebarnya mencapai 3,96 meter.

Kontributor: Eko
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Prawira Harum Bandung akan menjalani laga hidup dan mati saat berjumpa Ulaanbaatar XAC Broncos pada laga play off putaran pertama Kualifikasi Basketball Champions League (BCL) Asia di UG Arena, Ulaanbaatar, Mongolia, Minggu (7/4).

timespedia | 00:30 WIB

Mike Tyson (57) dan Jake Paul akan adu jotos pada 20 Juli di AT&T Stadium Texas, yang merupakan markas klub NFL Dallas Cowboys.

timespedia | 09:02 WIB

kartu merah yang dikeluarkan wasit bentuknya tidak persegi seperti biasanya, melainkan berupa lingkaran

timespedia | 20:58 WIB

berikut adalah teknik dasar bola voli untuk pemula agar bisa mahir dan jadi atlet seperti Shella Bernadetha.

timespedia | 06:00 WIB

Sriartha mulai bermain basket sejak SD. Ia kemudian bergabung dengan tim ekstrakurikuler basket di sekolahnya dan mendapat kesempatan berlatih di klub Merpati Denpasar.

timespedia | 16:50 WIB

Bikini memiliki desain yang simpel dan nyaman, sehingga dapat mendukung gerakan renang yang dinamis.

timespedia | 14:47 WIB

Untuk bermain sepak bola, diperlukan lapangan yang sesuai dengan standar. Ukuran lapangan sepak bola standar nasional di Indonesia adalah sebagai berikut:

timespedia | 14:21 WIB

Marshella Aprilia ngaku baru putus dengan Pratama Arhan sebulan lalu sebelum ditinggal nikah.

timespedia | 20:00 WIB

Apa itu Premier League Summer Series 2023?

timespedia | 10:15 WIB

Berikut ulasan sejarah olahraga panahan.

timespedia | 19:30 WIB

Berikut ulasan jenis-jenis strategi dalam bola voli.

timespedia | 18:00 WIB

Wajib tahu, berikut istilah-istilah dalam catur.

timespedia | 15:30 WIB

Jangan heran jika nantinya ada pemain keturunan Jawa di Timnas Kaledonia Baru U-17 yang tampil pada Piala Dunia U-17 2023 Indonesia

timespedia | 17:56 WIB

Intip perbedaan mini soccer dengan sepak bola dan futsal.

timespedia | 11:00 WIB

Raket harus sesuai dengan gaya permainan Anda yang cenderung gemar bertahan atau menyerang

timespedia | 17:09 WIB

Di ajang ini, Jakarta Bhayangkara Presisi berhasil lolos ke final

timespedia | 08:14 WIB

Jangan ketinggalan event Jatim Media Summit akan digelar 24-25 Mei. Buruan daftar.

timespedia | 17:23 WIB

Buat skuatmu menjadi tangguh

timespedia | 07:48 WIB
Tampilkan lebih banyak