Prediksi Real Madrid vs Osasuna di Final Copa del Rey Malam Ini, Lengkap Head to head

Laga Real Madrid vs Osasuna akan digelar di Estadio de La Cartuja, Minggu (7/5/2023) pukul 03.00 WIB.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Sabtu, 06 Mei 2023 | 19:17 WIB
Gelandang Real Madrid Toni Kroos (tengah) merayakan golnya bersama rekan-rekan satu tim dalam pertandingan LaLiga Spanyol anrtara Real Madrid CF dan Cadiz CF di Stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada 10 November 2022. ANTARA/AFP/PIERRE-PHILIPPE MARCOU.

Gelandang Real Madrid Toni Kroos (tengah) merayakan golnya bersama rekan-rekan satu tim dalam pertandingan LaLiga Spanyol anrtara Real Madrid CF dan Cadiz CF di Stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada 10 November 2022. ANTARA/AFP/PIERRE-PHILIPPE MARCOU.

Bolatimes.com - Prediksi Real Madrid vs Osasuna dalam laga final Copa del Rey. Laga ini akan digelar di Estadio de La Cartuja, Minggu (7/5/2023) pukul 03.00 WIB.

Di laga ini, Real Madrid yang berpeluang merengkuh trofi ketiga mereka musim ini diunggulkan atas Osasuna di final Copa del Rey musim ini.

Real Madrid diunggulkan bukan tanpa alasan. Selain materi pemain yang dimiliki, Los Blancos juga bisa dikatakan masih mendominasi atas Osasuna di ajang La Liga.

Baca Juga: Kabar Mengejutkan! Eks Timnas Indonesia U-21 Tikam Sekuriti Berujung Ditangkap Polisi

Dari lima pertemuan terakhir kedua tim, Real Madrid membukukan tiga kemenangan dan dua hasil imbang. Kemenangan teranyar tim besutan Carlo Ancelotti atas Osasuna terjadi di pertemuan paruh kedua musim.

Dalam laga yang digelar di Stadion El Sadar pada 19 Februari kemarin, Madrid yang saat itu tidak diperkuat sejumlah pemain kunci, menang meyakinkan dengan skor 2-0.

Kemenangan dipastikan menjadi target Madrid di laga ini, yang merupakan kesempatan bagus bagi mereka menambah koleksi trofi. Sebagaimana diketahui, musim ini Madrid sudah memboyong dua gelar yaitu Piala Super Eropa dan Piala Dunia Antarklub.

Baca Juga: Satu Pemain Timnas Indonesia Berpengalaman Duel Lawan Lionel Messi, Bahkan Pernah Mempermalukannya

Kemenangan di final nanti bukan hanya sekedar tambahan gelar bagi Karim Benzema dan kawan-kawan, tapi juga menjadi suntikan motivasi yang dibutuhkan jelang pertemuan dengan jawara Premier League Manchester City di semifinal Liga Champions pekan depan.

Sementara itu dikubu Osasuna, kemenangan juga menjadi target tim besutan Jagoba Arrasate. Tim berjuluk Los Rojillos tentunya tidak ingin mensia-siakan peluang memenangi trofi Copa del Rey pertama mereka.

Final Copa del Rey musim ini tercatat sebagai yang kedua bagi Los Rojillos sejak musim 2004/05 silam, di mana ketika itu mereka ditumbangkan Real Betis 2-1 dalam laga yang berlangsung selama 120 menit.

Baca Juga: 2 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Belum Tampil di SEA Games 2023, Salah Satunya Jebolan Liga 2

Jika merujuk pada prestasi dan status Real Madrid yang merupakan jawara domestik dan Eropa musim lalu, sepertinya sulit bagi Osasuna untuk memenangi final nanti.

Namun bola itu bundar, apapun bisa terjadi dalam sepak bola. Dengan kata lain, peluang Los Rojillos untuk mengangkat trofi masih terbuka lebar.

Prediksi Susunan Pemain

Baca Juga: 3 Negara Unggulan yang Berpeluang Gugur di Fase Grup SEA Games 2023, Salah Satunya Vietnam

Real Madrid (4-3-3): Thibaut Courtois; Dani Carvajal, Eder Militao, David Alaba, Nacho; Luka Modric, Aurelien Tchouameni, Toni Kroos; Vinicius Junior, Karim Benzema, Rodrygo.

Pelatih: Carlo Ancelotti.

Osasuna (4-3-3): Aitor Fernandez; Nacho Vidal, Aridane Hernandez, David Garcia, Juan Cruz; Lucas Torro, Aimar Oroz, Jon Moncayola; Moi Gomez, Kike Barja, Ruben Garcia.

Pelatih: Jagoba Arrasate.

Head to Head

Lima Pertemuan Terakhir Real Madrid vs Osasuna di La Liga

19/02/23 Osasuna 0-2 Real Madrid
03/10/22 Real Madrid 1-1 Osasuna
21/04/22 Osasuna 1-3 Real Madrid
28/10/21 Real Madrid 0-0 Osasuna
02/05/21 Real Madrid 2-0 Osasuna

Lima Pertandingan Terakhir Real Madrid

03/05/23 Real Sociedad 2-0 Real Madrid (La Liga)
29/04/23 Real Madrid 4-2 Almeria (La Liga)
26/04/23 Girona 4-2 Real Madrid (La Liga)
23/04/23 Real Madrid 2-0 Celta Vigo (La Liga)
19/04/23 Chelsea 0-2 Real Madrid (Liga Champions

Lima Pertandingan Terakhir Osasuna

03/05/23 Barcelona 1-0 Osasuna
29/04/23 Osasuna 0-2 Real Sociedad
26/04/23 Cadiz 0-1 Osasuna
22/04/23 Osasuna 3-2 Betis
15/04/23 Rayo Vallecano 2-1 Osasuna

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono membantah tudingan yang menyebutkan dirinya sebagai saksi yang memberatkan dalam persidangan kasus kericuhan yang melibatkan Bobotoh

liga | 17:40 WIB

Bek Persib Bandung Henhen Herdiana tidak pernah menyangka akan melakoni 100 pertandingan bersama Pangeran Biru. Sejak promosi dari Diklat Persib 2016 silam, Henhen tak pernah membayangkan bisa bermain hingga sejauh ini.

liga | 11:07 WIB

David da Silva akhirnya berdamai dengan Persib Bandung setelah proses administasi telah diselesaikan

liga | 16:08 WIB

Berbagai pertimbangan dilakukan oleh PT Liga Indonesia Baru sebelum memutuskan kembali menggulirkan Liga 1 2023/2024 pada 15 April 2024 mendatang

liga | 15:35 WIB

FIFA menjatuhkan sanksi untuk lima tim Indonesia, satu di antaranya Persija Jakarta. Macan Kemayoran tak bisa melakukan transfer pemain selama tiga musim.

liga | 13:04 WIB

Pelatih Persib Bojan Hodak memberikan waktu libur untuk anak asuhnya selama tiga hari. Jeda kompetisi Liga 1 2023/2024 selama Piala Asia U-23 2024 di Qatar membuat tim punya waktu luang dalam masa persiapan

liga | 16:08 WIB

Gelandang Persib Bandung Stefano Beltrame tak mau santai walau Liga 1 2023/2024 terjeda selama gelaran Piala Asia U-23 2024 di Qatar.

liga | 14:13 WIB

Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia mengambil sisi positif dari jeda Liga 1 2023/2024 selama gelaran Piala Asia U-23 2024 di Qatar. Ryan bisa menjalani pemulihan cedera selama jeda kompetisi.

liga | 13:57 WIB

Adapun jadwal Liga 1 pekan ke-31 hingga pekan ke-34, dan jadwal Championship Series dijadwalkan kembali oleh operator komisi, yakni PT Liga Indonesia Baru (LIB) dalam waktu dekat.

liga | 19:50 WIB

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak melihat sisi positif dari penundaan kompetisi Liga 1 2023/2024 selama Piala Asia 2023

liga | 16:04 WIB

Sementara dalam jadwal Liga 1 2023/2024 pekan ke-31, Persib akan melakukan lawatan ke markas Persita Tangerang, pada Selasa (2/4/2024).

liga | 14:04 WIB

Duel Bali United vs Persija akan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, pada Sabtu, (30/3/2024) kick off pukul 20.00 WIB.

liga | 13:27 WIB

Pebalap Marc Marquez angkat bicara mengenai insiden yang menimpanya dengan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) pada balapan di Sirkuit Algarve, Portimao, seri MotoGP Portugal, pada Minggu, (24/3/2024).

liga | 20:01 WIB

Beckham Putra akan bergabung dengan Timnas U-23 Indonesia yang akan berlaga di ajang Piala Asia U-23 2024 yang bertempat di Qatar.

liga | 17:02 WIB

Beckham Putra dan rekan-rekan Persib lainnya ingin menjaga ritme kemenangan karena tengah berada dalam tren positif di empat laga terakhir.

liga | 16:31 WIB

Waktu yang tersedia bagi Ten Hag bersama Man United disebut-sebut tidak banyak, terutama setelah kedatangan Sir Jim Ratcliffe.

liga | 08:00 WIB

Thomas Tuchel, pelatih saat ini dari Bayern Muenchen, juga mungkin tersedia setelah dia memutuskan untuk meninggalkan klub tersebut pada musim panas.

liga | 07:30 WIB

David da Silva tak jemawa meski berhasil mencetak brace dan membawa kemenangan Persib 1-3 atas Persikabo. Sebaliknya, ia mengucapkan selamat kepada rekan-rekannya usai pertandingan.

liga | 15:00 WIB
Tampilkan lebih banyak