Hasil Pramusim: Darwin Nunez Quattrick, Liverpool Cukur RB Leipzig 5-0

The Reds membantai RB Leipzig di laga pramusim.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Jum'at, 22 Juli 2022 | 07:04 WIB
Penyerang Liverpool asal Uruguay, Darwin Nunez melakukan selebrasi usai mencetak gol kelima timnya selama pertandingan persahabatan antara RB Leipzig vs Liverpool FC di Leipzig, Jerman timur, pada 21 Juli 2022. Ronny HARTMANN / AFP.

Penyerang Liverpool asal Uruguay, Darwin Nunez melakukan selebrasi usai mencetak gol kelima timnya selama pertandingan persahabatan antara RB Leipzig vs Liverpool FC di Leipzig, Jerman timur, pada 21 Juli 2022. Ronny HARTMANN / AFP.

Bolatimes.com - Liverpool membantai RB 5-0 di laga pramusim yang digelar di Red Bull Arena, Kamis (22/7/2022) waktu setempat. Striker Darwin Nunez jadi aktor kemenangan The Reds.

Darwin Nunez tampil impresif dengan mencetak gol pertama untuk Liverpoool. Tak main-main, ia melesakkan empat gol (quattrick).

Selepas Mohamed Salah membawa klub Merseyside itu memimpin pada menit kedelapan, Darwin Nunez yang masuk dari bangku cadangan setelah turun minum mengambil alih tugas penalti dan sukses mencetak gol perdananya.

Pemain asal Uruguay itu bergabung dengan Liverpool bulan lalu dengan nilai 75 juta euro ($76,45 juta), hanya selisih sedikit dari rekor klub sebesar $89,76 juta yang dipegang bek Virgil van Dijk pada 2018.

Darwin Nunez menggandakan gol melalui tendangan jarak jauh dan menyelesaikan hat-trick melalui aksi cepat termasuk gol jarak dekat menyusul umpan silang dari Harvey Elliott sebelum menambahkan gol keempat dari serangan balik yang brilian.

"Saya pikir semua orang sangat senang dan mencari dia (di ruang ganti)," kata bek Liverpool Joel Matip kepada wartawan.

"Penyelesaian yang bagus, kecepatan luar biasa, dan gerakan tubuh yang selalu dia gunakan – saya pikir itu akan sangat menyulitkan lawan.”

Liverpool selanjutnya menuju ke Austria untuk menjalani pemusatan latihan selama satu pekan sebelum menjalani musim baru Liga Premier Inggris.

Tim asuhan Juergen Klopp memulai pertandingan liga mereka dengan bertandang ke Fulham pada 6 Agustus, demikian laporan Reuters dikutip via Antara.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Luis Enrique kini bisa dibilang sebagai pelatih terbaik dunia.

liga | 15:49 WIB

Klub raksasa Spanyol, Barcelona, kedatangan wajah baru berbakat, junior Kevin Diks di FC Copenhagen.

liga | 23:14 WIB

Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis, melontarkan pernyataan tajam soal nasib Alejandro Garnacho di Manchester United.

liga | 21:09 WIB

Putra legenda Manchester United, Rio Ferdinand, resmi gabung klub Premier League, Brighton & Hove Albion.

liga | 21:04 WIB

Real Madrid menelan kekalahan telak 0-4 dari Paris Saint-Germain (PSG) dalam semifinal Piala Dunia Antarklub 2025.

liga | 19:25 WIB

Gelandang asal Argentina itu tengah dalam proses negosiasi untuk bergabung dengan Inter Miami

liga | 23:11 WIB

Inter Milan memberikan batas waktu kepada Hakan Calhanoglu untuk menentukan masa depannya.

liga | 23:05 WIB

Carlo Ancelotti, dijatuhi hukuman satu tahun penjara oleh Pengadilan Provinsi Madrid karena terbukti melakukan penggelapan pajakterbukti melakukan penggelapan pajak

liga | 21:54 WIB

Real Madrid dan Adidas secara resmi meluncurkan jersey tandang terbaru untuk musim 2025/2026.

liga | 21:22 WIB

FC Barcelona secara resmi meluncurkan jersey kandang terbaru mereka untuk musim 2025/2026

liga | 21:09 WIB

Momen unik sekaligus menggelitik terjadi dalam laga kualifikasi Liga Champions UEFA

liga | 21:02 WIB

SS Lazio, secara resmi memperkenalkan jersey kandang dan tandang terbaru mereka untuk musim 2025/2026.

liga | 14:34 WIB

Klub ibu kota Italia, AS Roma, dikabarkan akan mengenakan jersey kandang bernuansa klasik

liga | 14:26 WIB

Inter Milan dan Nike resmi meluncurkan jersey kandang terbaru untuk musim 2025/26

liga | 14:18 WIB

AC Milan bekerja sama dengan Puma resmi meluncurkan jersey tandang (away kit) untuk musim 2025/26.

liga | 14:09 WIB

Juventus telah merilis desain resmi jersey mereka untuk musim 2025/26 dengan membawa nuansa segar

liga | 14:00 WIB

Bagi pecinta sepak bola, khususnya Serie A Italia, siapa yang tidak kenal dengan sosok Arrigo Sacchi.

liga | 11:58 WIB

Legenda Real Madrid Predrag Mijatovic memperingatkan Xabi Alonso soal Gonzalo Garcia.

liga | 11:45 WIB
Tampilkan lebih banyak