Bertingkah Seusai Laga, Pemain Ini Bikin Arsenal Kena Sial

Arsenal gagal menang saat menghadapi Watford.

Senin, 16 September 2019 | 20:30 WIB
Pemain Arsenal, Matteo Guendouzi dipanggil ke Timnas Prancis. [FRANCK FIFE / AFP]

Pemain Arsenal, Matteo Guendouzi dipanggil ke Timnas Prancis. [FRANCK FIFE / AFP]

Bolatimes.com - Arsenal kena sial setelah aksi tak terpuji yang dilakukan pemainnya, Matteo Guendouzi.

Guendouzi mendapat sorotan saat Arsenal menghadapi Watford pada pekan kelima Liga Primer Inggris 2019/2020 di Vicarage Road, Minggu (15/9/2019). Bukan karena golnya, tetapi tingkahnya saat meninggalkan lapangan.

Gelandang Timnas Prancis itu meledek suporter Watford saat digantikan oleh Lucas Torreira pada menit ke-67. Saat meninggalkan lapangan, ia menunjukkan angka 1-2 melalui jari-jarinya.

Baca Juga: Begini Kelanjutan Perseteruan antara Sadio Mane dengan Mohamed Salah

Apa yang dilakukan oleh Guendouzi merujuk dengan skor sementara pertandingan saat ia meninggalkan lapangan, di mana Arsenal unggul 2-1 lewat brace Pierre-Emerick Aubameyang.

Gelandang Arsenal, Matteo Guendouzi, ejek fans Watford. (twitter/@watfordFC).
Gelandang Arsenal, Matteo Guendouzi, ejek fans Watford. (twitter/@watfordFC).

Namun, nahas bagi Arsenal. Setelah Guendouzi meninggalkan lapangan, mereka justru kebobolan melalui aksi Roberto Pereyra melalui titik putih pada menit ke-81. itu pun membuat skor menjadi imbang 2-2.

Hingga waktu tersisa, kedua tim saling melancarkan serangan. Sayangnya, sampai wasit meniup peluit penjang, Arsenal gagal menambah gol dan dipaksa pulang dengan hasil imbang.

Baca Juga: Rasa Duka Menyelimuti Bima Sakti Jelang Dampingi Timnas Indonesia U-16

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Putra legenda Manchester United, Rio Ferdinand, resmi gabung klub Premier League, Brighton & Hove Albion.

liga | 21:04 WIB

Real Madrid menelan kekalahan telak 0-4 dari Paris Saint-Germain (PSG) dalam semifinal Piala Dunia Antarklub 2025.

liga | 19:25 WIB

Gelandang asal Argentina itu tengah dalam proses negosiasi untuk bergabung dengan Inter Miami

liga | 23:11 WIB

Inter Milan memberikan batas waktu kepada Hakan Calhanoglu untuk menentukan masa depannya.

liga | 23:05 WIB

Carlo Ancelotti, dijatuhi hukuman satu tahun penjara oleh Pengadilan Provinsi Madrid karena terbukti melakukan penggelapan pajakterbukti melakukan penggelapan pajak

liga | 21:54 WIB

Real Madrid dan Adidas secara resmi meluncurkan jersey tandang terbaru untuk musim 2025/2026.

liga | 21:22 WIB

FC Barcelona secara resmi meluncurkan jersey kandang terbaru mereka untuk musim 2025/2026

liga | 21:09 WIB

Momen unik sekaligus menggelitik terjadi dalam laga kualifikasi Liga Champions UEFA

liga | 21:02 WIB

SS Lazio, secara resmi memperkenalkan jersey kandang dan tandang terbaru mereka untuk musim 2025/2026.

liga | 14:34 WIB

Klub ibu kota Italia, AS Roma, dikabarkan akan mengenakan jersey kandang bernuansa klasik

liga | 14:26 WIB

Inter Milan dan Nike resmi meluncurkan jersey kandang terbaru untuk musim 2025/26

liga | 14:18 WIB

AC Milan bekerja sama dengan Puma resmi meluncurkan jersey tandang (away kit) untuk musim 2025/26.

liga | 14:09 WIB

Juventus telah merilis desain resmi jersey mereka untuk musim 2025/26 dengan membawa nuansa segar

liga | 14:00 WIB

Bagi pecinta sepak bola, khususnya Serie A Italia, siapa yang tidak kenal dengan sosok Arrigo Sacchi.

liga | 11:58 WIB

Legenda Real Madrid Predrag Mijatovic memperingatkan Xabi Alonso soal Gonzalo Garcia.

liga | 11:45 WIB

Barcelona serius mengincar Luis Daz sebagai alternatif setelah kegagalan merekrut Nico Williams

liga | 22:12 WIB

FC Barcelona berada di ambang menyelesaikan proses transfer Roony Bardghji

liga | 21:49 WIB

Pelatih anyar Inter Milan, Cristian Chivu, menggelar pertemuan hampir dua jam dengan jajaran direksi klub

liga | 21:37 WIB
Tampilkan lebih banyak