Klub Liga Malaysia Turut Berduka Atas Jatuhnya Lion Air JT 610

Selangor FA punya kedekatan personal dengan Indonesia.

Stephanus Aranditio | BolaTimes.com
Selasa, 30 Oktober 2018 | 14:30 WIB
Selangor FA

Selangor FA

Bolatimes.com - Klub Liga Malaysia, Selangor FA menyampaikan rasa belasungkawa kepada para korban kecelakaan pesawat Lion Air JT 610 yang jatuh di perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat, Senin (29/10/2018) pagi WIB.

Kedekatan Selangor FA yang selama ini sering mengunakan jasa pemain Indonesia mulai dari Bambang Pamungkas, Elie Aiboy, Andik Vermansyah hingga kini yang masih aktif membela Selangor, Evan Dimas Darmono dan Ilham Udi Armaiyn, membuat klub asal kota Shah Alam, Malaysia itu tak kuasa menahan duka.

Terlebih tiga penumpang dari 189 total korban yang berada di pesawat yang berangkat dari Bandara Soekarno-Hatta, Jakarta menuju Pangkal Pinang tersebut terindikasi sebagai suporter timnas Indonesia U-19 yang baru menyaksikan laga perempat final Piala Asia U-19 melawan Jepang U-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, malamnya.

Baca Juga: Ini Keinginan Terakhir Suporter Timnas Indonesia Korban Lion Air

''FA Selangor mengucapkan rasa dukacita untuk keluarga dan rekan-rekan korban yang terlibat dalam kejadian nahas tersebut dan akan sentiasa mendoakan agar kalian tabah manghadapi saat-saat musibah ini,'' tulis Selangor FA melalui pernyataan resminya.

Keluarga korban jatuhnya pesawat Lion Air JT-610 rute Jakarta-Pangkalpinang, Lydia Levina (tengah) berada di Crisis Center Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Senin (29/10/2018). Presiden Direktur Lion Air Edward Sirait menyatakan posko utama bagi keluarga korban berada di Crisis Center Bandara Halim Perdanakusuma. (ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto)
Keluarga korban jatuhnya pesawat Lion Air JT-610 rute Jakarta-Pangkalpinang, Lydia Levina (tengah) berada di Crisis Center Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Senin (29/10/2018). Presiden Direktur Lion Air Edward Sirait menyatakan posko utama bagi keluarga korban berada di Crisis Center Bandara Halim Perdanakusuma. (ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto)

Akhir kata, klub yang kini berada di posisi kedelapan klasemen sementara Liga Super Malaysia 2018 ini berharap seluruh korban bisa mendapatkan tempat terbaik disisi-Nya.

''Yang terbang tak semestinya pulang ke sarang, ada yang terbang ke tempat yang lebih indah,'' tutup Selangor FA.

Baca Juga: Andri Syahputra Kirim Doa untuk Korban Lion Air JT 610

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Pemain Australia, Josh Cavallo mengaku sebagai penyuka sesama jenis alia gay.

bolatainment | 10:28 WIB

Eleonora Incardona, presenter DAZN berusia 34 tahun, menjadi bahan perbincangan panas di media sosial.

bolatainment | 22:12 WIB

Grup band legendaris asal Inggris, Oasis, memberikan penghormatan menyentuh untuk Diogo Jota

bolatainment | 21:47 WIB

Ia disebut menyiksa korban selama enam tahun dan memperkosanya lebih dari 39 kali, serta menjadikannya sebagai budak seksual.

bolatainment | 19:36 WIB

Duka mendalam menyelimuti dunia sepak bola setelah kepergian tragis penyerang Liverpool, Diogo Jota, dan adiknya, Andr Silva

bolatainment | 19:16 WIB

Rumor hubungan antara bintang Real Madrid, Vinicius Jr., dengan influencer transgender Isabella Ladera jadi sorotan.

bolatainment | 13:23 WIB

Lionel Messi kini memiliki pemasukan baru yakni menjadi penjual wine premium.

bolatainment | 19:24 WIB

Di laga kontra Porto, Pauline membawa papan bertuliskan, Messi, mau nikah sama aku?

bolatainment | 18:57 WIB

Meski tengah menganggur sebagai pesepak bola, Mario Balotelli justru mencuri perhatian publik dunia.

bolatainment | 15:24 WIB

Megabintang Argentina, Lionel Messi merayakan ulang tahun yang ke-38, Selasa (24/6).

bolatainment | 08:02 WIB

Momen bahagia bintang Arsenal, Martin Odegaard, berubah menjadi insiden memalukan.

bolatainment | 21:22 WIB

si pemuda menyindir serangan roket sebagai siaran pertandingan sepak bola, lengkap dengan narasi dan komentar

bolatainment | 19:57 WIB

Kondisi cuaca di Piala Dunia Antarklub 2025 di Amerika Serikat sangat ekstrem.

bolatainment | 08:50 WIB

Nama Lamine Yamal kembali menjadi sorotan publik karena isu hubungan dengan akrtis film dewasa.

bolatainment | 17:41 WIB

Cristiano diduga mengikuti praktik yang sudah umum dilakukan oleh para petarung Mixed Martial Arts (MMA)

bolatainment | 21:40 WIB

Bintang muda Barcelona, Lamine Yamal, tengah menikmati masa liburan musim panasnya dengan penuh gaya.

bolatainment | 19:59 WIB

Dua bintang muda FC Barcelona tengah menikmati masa libur musim panas dengan cara yang tak biasa

bolatainment | 22:56 WIB

Alexis Mac Allister, tengah menghadapi persoalan besar di luar lapangan.

bolatainment | 21:03 WIB
Tampilkan lebih banyak