Tak Peduli Man City Menang, Skuat Liverpool Pilih Nonton Kejuaraan Golf

Aksi cuek tersebut terbukti saat anak asuh Jurgen Klopp itu memilih menonton kejuaraan golf ketimbang menyimak pertandingan Manchester City kontra Crystal Palace.

Rauhanda Riyantama | BolaTimes.com
Selasa, 16 April 2019 | 15:00 WIB
Aksi bek kiri Liverpool, Andrew Robertson saat menghadapi pemain Chelsea pada pertandingan Liga Primer Inggris, Minggu (14/4/2019). (PAUL ELLIS / AFP)

Aksi bek kiri Liverpool, Andrew Robertson saat menghadapi pemain Chelsea pada pertandingan Liga Primer Inggris, Minggu (14/4/2019). (PAUL ELLIS / AFP)

Bolatimes.com - Liverpool kini tengah fokus pada pertandingan sisa Liga Primer Inggris musim ini. Mereka lebih memilih tidak menghiraukan hasil pertandingan tim lawan, sekalipun itu Manchester City yang notabene sebagai pesaing terdekat The Reds dalam perburuan juara liga.

Aksi cuek tersebut terbukti saat anak asuh Jurgen Klopp itu memilih menonton kejuaraan golf ketimbang menyimak pertandingan Manchester City kontra Crystal Palace. Semua itu dilakukan demi menjaga fokus menghadapi pertandingan selanjutnya melawan Chelsea.

Alhasil, Liverpool sukses mengunci kemenangan 2-0 atas Chelsea di Anfield pada Minggu (14/4/2019). Di sisi lain, Manchester City yang main lebih cepat dua setengah jam juga meraih kemenangan 3-1 atas tuan rumah Crystal Palace.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Leg Kedua Perempatfinal Liga Champions Dini Hari Nanti

Artinya, saat The Citizen bertanding, para penggawa Liverpool tengah berkumpul di ruang ganti. Saat itulah mereka menonton pegolf, Tiger Woods bertanding dalam Masters Tournament 2019.

''Kami menonton golf. Saya ingin Tiger Woods menang. Saya menonton itu dengan James Milner di ruang ganti. Saya yakin beberapa rekan menyadari Manchester City mencetak gol tetapi itu bukan sesuatu yang kami bicarakan,'' ungkap bek kiri Liverpool, Andrew Robertson, seperti dikutip dari FourFourTwo.

''Kami tidak tahu hasil mereka (Manchester City). Sebab kami tidak mendengar apa pun, kami hanya menebak mereka menang,'' katanya menambahkan.

Baca Juga: Saingi Sepakan Roket Salah, Pria Ini Tendang Bola Hingga Tembus Langit

Lebih lanjut, Andrew Robertson menegaskan bahwa persaingan ketat dengan Manchester City menjadi pengalaman bari bagi para koleganya. Ia pun mengakui adanya tekanan, namun itu begitu menikmatinya.

''Ini merupakan kesempatan pertama untuk banyak dari kami di posisi seperti ini, dan Anda harus menikmati pengalamannya. Saya kira kami sudah menikmati itu. Anda bisa melihatnya dari performa kami saat melawan Chelsea,'' pungkas kapten Timnas Skotlandia itu.

Baca Juga: Ini Sosok Ballboy yang Beruntung Dipeluk Calon Bintang Juventus Joao Felix

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Bek Persib Bandung Henhen Herdiana tidak pernah menyangka akan melakoni 100 pertandingan bersama Pangeran Biru. Sejak promosi dari Diklat Persib 2016 silam, Henhen tak pernah membayangkan bisa bermain hingga sejauh ini.

liga | 11:07 WIB

David da Silva akhirnya berdamai dengan Persib Bandung setelah proses administasi telah diselesaikan

liga | 16:08 WIB

Berbagai pertimbangan dilakukan oleh PT Liga Indonesia Baru sebelum memutuskan kembali menggulirkan Liga 1 2023/2024 pada 15 April 2024 mendatang

liga | 15:35 WIB

FIFA menjatuhkan sanksi untuk lima tim Indonesia, satu di antaranya Persija Jakarta. Macan Kemayoran tak bisa melakukan transfer pemain selama tiga musim.

liga | 13:04 WIB

Pelatih Persib Bojan Hodak memberikan waktu libur untuk anak asuhnya selama tiga hari. Jeda kompetisi Liga 1 2023/2024 selama Piala Asia U-23 2024 di Qatar membuat tim punya waktu luang dalam masa persiapan

liga | 16:08 WIB

Gelandang Persib Bandung Stefano Beltrame tak mau santai walau Liga 1 2023/2024 terjeda selama gelaran Piala Asia U-23 2024 di Qatar.

liga | 14:13 WIB

Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia mengambil sisi positif dari jeda Liga 1 2023/2024 selama gelaran Piala Asia U-23 2024 di Qatar. Ryan bisa menjalani pemulihan cedera selama jeda kompetisi.

liga | 13:57 WIB

Adapun jadwal Liga 1 pekan ke-31 hingga pekan ke-34, dan jadwal Championship Series dijadwalkan kembali oleh operator komisi, yakni PT Liga Indonesia Baru (LIB) dalam waktu dekat.

liga | 19:50 WIB

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak melihat sisi positif dari penundaan kompetisi Liga 1 2023/2024 selama Piala Asia 2023

liga | 16:04 WIB

Sementara dalam jadwal Liga 1 2023/2024 pekan ke-31, Persib akan melakukan lawatan ke markas Persita Tangerang, pada Selasa (2/4/2024).

liga | 14:04 WIB

Duel Bali United vs Persija akan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, pada Sabtu, (30/3/2024) kick off pukul 20.00 WIB.

liga | 13:27 WIB

Pebalap Marc Marquez angkat bicara mengenai insiden yang menimpanya dengan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) pada balapan di Sirkuit Algarve, Portimao, seri MotoGP Portugal, pada Minggu, (24/3/2024).

liga | 20:01 WIB

Beckham Putra akan bergabung dengan Timnas U-23 Indonesia yang akan berlaga di ajang Piala Asia U-23 2024 yang bertempat di Qatar.

liga | 17:02 WIB

Beckham Putra dan rekan-rekan Persib lainnya ingin menjaga ritme kemenangan karena tengah berada dalam tren positif di empat laga terakhir.

liga | 16:31 WIB

Waktu yang tersedia bagi Ten Hag bersama Man United disebut-sebut tidak banyak, terutama setelah kedatangan Sir Jim Ratcliffe.

liga | 08:00 WIB

Thomas Tuchel, pelatih saat ini dari Bayern Muenchen, juga mungkin tersedia setelah dia memutuskan untuk meninggalkan klub tersebut pada musim panas.

liga | 07:30 WIB

David da Silva tak jemawa meski berhasil mencetak brace dan membawa kemenangan Persib 1-3 atas Persikabo. Sebaliknya, ia mengucapkan selamat kepada rekan-rekannya usai pertandingan.

liga | 15:00 WIB

Persikabo harus mengakui keunggulan tamunya, Persib Bandung pada pekan 29 Liga 1 2023/2024. Persikabo takluk 1-3 dari Persib. Kekalahan tersebut menodai debut pelatih baru Persikabo, Djajang Nurdjaman.

liga | 13:45 WIB
Tampilkan lebih banyak