Bukan Zidane, Ini 5 Pelatih Madrid yang Dipecat Florentino Perez

Zidane saat ini setidaknya menjadi pelatih kedua Real Madrid yang tak pernah dipecat oleh Perez melainkan mengundurkan diri setelah Jose Antonio Camacho.

Galih Priatmojo | BolaTimes.com
Jum'at, 01 Juni 2018 | 14:26 WIB
Zinedine Zidane/Twitter

Zinedine Zidane/Twitter

Jose Mourinho

Pelatih yang berjuluk The Special One ini didatangkan Florentino Perez setelah sukses membawa Inter Milan merebut trible winner musim 2009/10 lalu. Perez yakin pelatih asal Portugal tersebut akan mengembalikan kejayaan Real Madrid, dan itu dibuktikan ketika pada musim 2010/2011 membawa Madrid merebut juara Copa del Rel serta merebut juara La Liga musim berikutnya 2011/12 dan gelar Copa de Espana.

Bukan Zidane, Ini 5 Pelatih Madrid yang Dipecat Florentino Perez - 1

Baca Juga: 6 Pose Seksi Presenter Olah Raga Sandra Olga, Dijamin Nggak Kedip

Tetapi pada musim ketiganya 2012/13, The Special One gagal total, Florentino Perez tanpa memberi ampun dan mendepaknya dari kursi pelatih.

Carlo Ancelotti

Mantan pemain timnas Italia dan pelatih AC Milan ini mempunyai catatan tersendiri di buku sejarah Real Madrid setelah berhasil meraih gelar Liga Champions Eropa untuk kesepuluh kalinya. Ambisi meraih La Cedima pun terwujud di tangan Carlo Ancelotti.

Baca Juga: Ungkapan Bahagia Riko Simanjuntak Usai Jalani Debut di Timnas

Bukan Zidane, Ini 5 Pelatih Madrid yang Dipecat Florentino Perez - 2

Namun pada musim keduanya 2014/15, dewi fortuna tidak berpihak kepada Don Carlo, justru Barcelona yang sukses dengan merebut tiga trofi sekaligus. Merasa dipermalukan, Florentino Perez menjadikan Carlo Ancelotti sebagai biang kegagalan.

Prestasi Carlo Ancelotti selama menjadi pelatih Los Blancos adalah 1 kali juara Copa de Rel, 1 kali juara Liga Champions, 1 kali juara UEFA Super Cup, dan juara Piala Dunia Antarklub.

Baca Juga: 6 Potret Mohamed Salah Saat Tak Brewokan, Lucu Nggak Sih

Rafael Benitez

Usai mendepak Carlo Ancelotti, Florentino Perez menunjuk Rafael Benitez untuk menangani Real Madrid. Mantan pelatih Napoli, Chelsea, Liverpool dan Valencia ini diharapkan bisa mengembalikan kejayaan Real Madrid.

Bukan Zidane, Ini 5 Pelatih Madrid yang Dipecat Florentino Perez - 3

Baca Juga: Real Madrid Ucapkan Salam Perpisahan, Kecuali Dua Pemain Ini

Namun karena hubungan tak harmonis dengan pemain, serta kalah memalukan 0-4 dari Barcelona, para petinggi dan fans Real Madrid mulai tidak percaya dengan kinerjanya, dan puncaknya saat Real Madrid memeroleh hasil seri 2-2 di kandang Valencia. Benitez pun kemudian dipecat. Praktis, pelatih berkebangsaan Spanyol tersebut hanya tujuh bulan menjadi pelatih Real Madrid.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Dalam video viral, Andre Onana tampak mengenakan kaus tanpa lengan berwarna hitam dan celana pendek.

liga | 18:40 WIB

Dewan direksi Lyon menunjuk Michele Kang, pebisnis asal Amerika Serikat keturunan Korea sebagai presiden gantikan Textor.

liga | 18:27 WIB

Rasa haru tak bisa dibendung oleh pemain berbandrol Rp280 miliar usai resmi di musim depan bakal menjadi pemain tim berjersey, Merah Putih, AS Monaco.

liga | 14:46 WIB

Striker yang sempat dirumorkan memiliki darah Indonesia, Joel Piroe punya ambisi pribadi di Premier League musim depan.

liga | 14:37 WIB

Bintang muda Lamine Yamal tampaknya siap melangkah ke panggung yang lebih besar bersama FC Barcelona.

liga | 12:20 WIB

Rocco Reitz yang sejatinya bisa jadi rekan Kevin Diks di Gladbach musim depan dikabarkan jadi rebutan klub Premier League.

liga | 11:57 WIB

Luka Modric yang mengalami masa kelam saat kecil kini boleh berbangga hati karena mampu mengalahkan pesepak bola hebat

liga | 21:05 WIB

Gelandang legendaris asal Kroasia, Luka Modric, resmi bergabung dengan AC Milan untuk musim depan.

liga | 20:55 WIB

Adam Lallana, resmi mengumumkan pensiun dari dunia sepak bola pada Rabu (25/6) pagi waktu setempat.

liga | 20:44 WIB

Bek timnas Indonesia, Jay Idzes, dikabarkan semakin dekat dengan kepindahannya ke Udinese.

liga | 19:47 WIB

Real Madrid menjadi salah satu klub tersibuk di bursa transfer musim panas ini.

liga | 19:24 WIB

Arsenal bersiap menambah kekuatan di sektor penjaga gawang dengan merekrut Kepa Arrizabalaga dari Chelsea.

liga | 19:19 WIB

Sejak menembus tim utama Blaugrana pada usia 15 tahun di tahun 2023, performa Lamine Yamal terus menanjak.

liga | 16:15 WIB

Setelah resmi merekrut Dean Huijsen dan Trent Alexander-Arnold musim panas ini, Real Madrid belum berhenti memperkuat lini pertahanan mereka.

liga | 16:08 WIB

Barcelona sedang menjajaki kemungkinan mendatangkan Rashford dengan status pinjaman

liga | 13:45 WIB

Juventus menjadi salah satu klub yang lebih dulu menghubungi perwakilan De Bruyne setelah pemain berusia 33 tahun itu memutuskan untuk meninggalkan Manchester City.

liga | 12:41 WIB

Kevin De Bruyne sempat menjalin komunikasi dengan Liverpool, klub yang pernah ia idolakan sejak kecil.

liga | 11:31 WIB

Barcelona tengah menjalani era kebangkitan dengan strategi yang jelas, bertaruh pada talenta muda.

liga | 11:19 WIB
Tampilkan lebih banyak