Kisah Mohamed Salah, Disanjung di Mesir hingga Masuk Kurikulum Sekolah

Mohamed Salah menorehkan kesuksesan sebagai pesepak bola asal Mesir.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Kamis, 28 Oktober 2021 | 16:15 WIB
Aksi penyerang Liverpool, Mohamed Salah saat lawan Manchester City. (PAUL ELLIS / AFP)

Aksi penyerang Liverpool, Mohamed Salah saat lawan Manchester City. (PAUL ELLIS / AFP)

Bolatimes.com - Kesuksesan megabintang Liverpool Mohamed Salah di dunia sepak bola secara tak langsung membuat nama Mesir lebih dikenal dunia dan banyak diperbincangkan orang.

Bersama Liverpool, Mohamed Salah menorehkan kesuksesan sebagai pesepak bola asal Mesir di ajang Liga Inggris dan kompetisi internasional lain.

Selain dari sisi prestasi, Mohamed Salah juga terkenal sebagai pesepak bola muslim yang ramah dan digemari banyak orang tak hanya dari Mesir saja.

Baca Juga: Siap Comeback, Ini Rencana Shin Tae-yong untuk Kalahkan Australia

Tak pelak hal itu membuat Mohamed Salah banyak dijadikan sebagai panutan para pemuda, hal itu disadari benar oleh pemerintah Mesir.

Dikutip dari The Times, nyawa The Reds itu telah dimasukkan ke dalam kurikulum pendidikan nasional di Mesir untuk memberi motivasi yang lebih besar untuk siswa.

Kisah pesepak bola berusia 29 tahun itu dan kerja kerasnya akan dimasukkan ke dalam buku-buku sekolah dasar dan menengah di seluruh Mesir.

Baca Juga: Daniella Semaan, Istri Fabregas Ibu Lima Anak Berjuluk Queen of the WAGs

Mohamed Salah di laga Liverpool vs AC Milan. (Paul ELLIS / AFP)
Mohamed Salah di laga Liverpool vs AC Milan. (Paul ELLIS / AFP)

Rasanya tak terlalu mengada-ngada jika melihat prestasi yang ditorehkan Salah, baru-baru ini ia sukses menasbihkan diri sebagai pesepak bola Afrika tersubur di Inggris.

Selain itu, peran penting Salah di Liverpool juga akan menghiasi bacaan-bacaan yang terdapat dalam buku sekolah tingkat dasar.

Bagi para siswa yang duduk di bangku sekolah menengah akan diberikan pembelajaran bagaimana Salah memberi timbal balik kepada masyarakat Mesir.

Baca Juga: 7 Sebab Cedera Konyol Pesepak Bola, Gara-gara Mancing hingga Bulu Kaki

Salah memang dikenal sebagai sosok dermawan, tak jarang ia memberi bantuan kemanusiaan untuk masyarakat Mesir dan kota kelahirannya.

Seolah tak ingin melupakan asal-usulnya yang berasal dari desa Nagrig, Mesir dan berusaha untuk membangun masyarakat di kotanya tersebut.

Salah satunya pemberian Salah untuk desa Nagrid adalah seperti ambualan, sekolah anak perempuan dan tanaman air.

Baca Juga: Bayern Munich Dibantai 0-5, Salihamidzic: Kekalahan yang Bikin Frustrasi

"Keinginan Salah untuk membantu orang lain adalah karena dia ingin memberi orang muda kesempatan untuk sukses," isi yang dituliskan buku pelajaran sekolah menengah Mesir.

"Dia adalah panutan bagi jutaan orang Mesir yang memberinya julukan 'pembuat kebahagiaan'," imbuhnya.

Kontributor: Eko
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Persib Bandung berbagi kebahagiaan di bulan Ramadan dengan mengunjungi Panti Sosial Tresna Werdha Budi Pertiwi di Jl. Sancang, Bandung, Selasa (26/3) .

bolatainment | 16:22 WIB

kegemaran Gen-Z berolahraga ini tampak dengan kehadiran mereka yang sangat antusias daat pembukaan toko JD Sport di Bandung. Acara di sana terlihat menjadi sorotan utama bagi generasi muda, khususnya Gen Z.

bolatainment | 15:47 WIB

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong balik ke kampung halamannya, Korea Selatan ketika tim Garuda memasuki masa libur.

bolatainment | 14:37 WIB

Bidadari voli Indonesia, Yolla Yuliana memperkenalkan sosok yang akan mengubahnya loging status baru. Janda cantik ini membuka sosok lelaki yang akan jadi imamnya.

bolatainment | 12:40 WIB

Pemain Israel, Sagiv Jehezkel yang membela klub Turki, Antalyaspor diamankan aparat setempat usai menunjukkan pesan diduga mengacu pada perang Israel-Hamas.

bolatainment | 06:47 WIB

Azizah Salsha, istri Pratama Arhan salah satu bek Timnas Indonesia blak-blakan alasan belum ingin punya momongan.

bolatainment | 10:24 WIB

Maria Vania, sosok yang familiar dalam acara olahraga di saluran televisi terkemuka Indonesia, terus mempertahankan penampilannya sebagai seorang presenter dan figur publik.

bolatainment | 09:55 WIB

Berikut adalah beberapa pevoli cantik Indonesia yang sebanding dengan kecantikan Yolla.

bolatainment | 22:38 WIB

Budi Sudarsono eks pemain Timnas dengan julukan "Si Piton" membeberkan perbedaan timnas pada zamanya dengan saat ini dibawah asuhan Shin tae-yong

bolatainment | 09:00 WIB

Witan Sulaiman rela meninggalkan istrinya yang tengah hamil tua demi bergabung bersama Timnas Indonesia untuk pemusatan latihan di Turki jelang Piala Asia

bolatainment | 21:17 WIB

Alasan Andre Rosiade Nikahkan Putrinya, Azizah Salsha dengan Pratama Arhan, Bek Timnas Indonesia

bolatainment | 17:00 WIB

Jawab cepat Pratama Arhan, gombalan Bek Timnas bikin Azizah Salsha meleyot hingga sebut coach Shin Tae-yong pelatih paling galak.

bolatainment | 15:58 WIB

Mengenal sosok Aislin Konig, tunangan Justin Hubner pemain Timnas Indonesia dengan nilai pasar tertinggi.

bolatainment | 14:41 WIB

Asnawi Mangkualam kapten Timnas Indonesia selain dirumorkan memiliki hubungan dengan Fuji kini jada sosok artis ini yang juga diisukan sedang dekatnya

bolatainment | 09:15 WIB

Ekspresi Asnawi Mangkualam, Kapten Timnas Indonesia jadi sorotan saat rayakan ulang tahun Steffi Zamora

bolatainment | 08:17 WIB

Tarif endorsment Azizah Salsha, istri Pratama Arhan bikin mata melongok

bolatainment | 15:56 WIB

Istri salah satu pemain Timnas Indonesia Azizah Salsha pakai hijab, Pratama Arhan berikan doa menyentuh untuk sang istri.

bolatainment | 10:43 WIB

Pemain PSIS Semarang sekaligus eks Persib Bandung, Gian Zola yang sempat berpacaran dengan Ghea Youbi kini telah melamar seorang perempuan bernama Putri.

bolatainment | 06:31 WIB
Tampilkan lebih banyak