Liverpool Dibantai West Ham, Tingkah Alex Oxlade-Chamberlain Bikin Kesal

Alex Oxlade-Chamberlain bikin fans Liverpool panas.

Husna Rahmayunita | BolaTimes.com
Senin, 08 November 2021 | 10:45 WIB
alexoxchamberlain/Instagram

alexoxchamberlain/Instagram

Bolatimes.com - Liverpool harus menelan pil pahit setelah dipermalukan West Ham United pada laga lanjutan Liga Inggris dengan skor 3-2. Tingkah Alex Oxlade-Chamberlain pun tuai sorotan.

Kekalahan Liverpool ini cukup mengejutkan lantaran menjadi yang pertama sepanjang 17 pertandingan yang diikuti oleh anak asuhan Jurgen Klopp. Sebelumnya Liverpool menjadi tim tak terkalahkan.

Pada laga yang digelar di Stadion Olimpiade London, Senin (8/11/2021) dini hari WIB. Mohamed Salah Cs tak kuasa membendung serangan The Hammers. bunuh diri Alisson Becker pada menit keempat menjadi pembuka kemenangan West Ham United atas Liverpool.

Baca Juga: 10 Fakta Andriy Shevchenko, Legenda AC Milan yang Resmi Jadi Pelatih Genoa

Skuad The Reds sempat tak terima wasit mengesahkan gol tersebut, tetapi mereka hanya bisa pasrah. Dua gol West Ham lainnya dihasilkan Pablo Fornals dan Kur Zouma. Sedangkan Liverpool meraih dua poin berkat tendangan Trent-Alexander Arnold dan Divock Origi.

Di tengah kekecewaan Liverpool kalah, sejumlah fans justru menaruh perhatian kepada tingkah Alex Oxlade-Chamberlain ketika menghampiri pemain West Ham.

Menyadur dari DailyStar, Chamberlain nampak menunjukkan ekspresi bahagia meski timnya kalah. Dia mengajak bercanda kapten Mark Noble dan Declan Rice hingga sesekali terlihat tersenyum.

Baca Juga: Hasil Lengkap Hylo German Open 2021: Indonesia Hanya Bawa Pulang 1 Gelar

Alex Oxlade-Chamberlain cengengesan usai Liverpool dibantai West Ham United. (DailyStar)
Alex Oxlade-Chamberlain cengengesan usai Liverpool dibantai West Ham United. (DailyStar)

Ini yang kemudian diprotes oleh para pendukung Liverpool di jagat maya. Menurut mereka, pemain Inggris itu tak peka situasi. Di kala yang lain bersedih The Reds kalah, dia malah tampak santai.

Walhasil komentar bernada cibiran dituliskan para Liverpudlian seperti berikut.

"Hasil buruk dari Liverpool. Tetapi Oxlade-Chamberlain tertawa dan bercanda saat peluit akhir dengan para pemain West Ham," kata seorang netizen.

"Bawa dia keluar dari klub. Benar-benar membuat kesal sekarang," tulis yang lain.

Baca Juga: Bungkam Liverpool, Pelatih West Ham Optimis Finis 4 Besar Liga Inggris

"Oxlade-Chamberlain sangat memalukan," sentil yang lain.

Setelah ditumbangkan West Ham, kini Liverpool bertengger di posisi keempat klasemen sementara Liga Inggris dengan 22 poin. Sedangkan West Ham United berhasil menyalip dan menempati urutan ketiga dengan selisih satu poin.

Baca Juga: Sempat Redup, 5 Pemain Ini Sukses Angkat Trofi Berkat Antonio Conte

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Bek Persib Bandung Henhen Herdiana tidak pernah menyangka akan melakoni 100 pertandingan bersama Pangeran Biru. Sejak promosi dari Diklat Persib 2016 silam, Henhen tak pernah membayangkan bisa bermain hingga sejauh ini.

liga | 11:07 WIB

David da Silva akhirnya berdamai dengan Persib Bandung setelah proses administasi telah diselesaikan

liga | 16:08 WIB

Berbagai pertimbangan dilakukan oleh PT Liga Indonesia Baru sebelum memutuskan kembali menggulirkan Liga 1 2023/2024 pada 15 April 2024 mendatang

liga | 15:35 WIB

FIFA menjatuhkan sanksi untuk lima tim Indonesia, satu di antaranya Persija Jakarta. Macan Kemayoran tak bisa melakukan transfer pemain selama tiga musim.

liga | 13:04 WIB

Pelatih Persib Bojan Hodak memberikan waktu libur untuk anak asuhnya selama tiga hari. Jeda kompetisi Liga 1 2023/2024 selama Piala Asia U-23 2024 di Qatar membuat tim punya waktu luang dalam masa persiapan

liga | 16:08 WIB

Gelandang Persib Bandung Stefano Beltrame tak mau santai walau Liga 1 2023/2024 terjeda selama gelaran Piala Asia U-23 2024 di Qatar.

liga | 14:13 WIB

Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia mengambil sisi positif dari jeda Liga 1 2023/2024 selama gelaran Piala Asia U-23 2024 di Qatar. Ryan bisa menjalani pemulihan cedera selama jeda kompetisi.

liga | 13:57 WIB

Adapun jadwal Liga 1 pekan ke-31 hingga pekan ke-34, dan jadwal Championship Series dijadwalkan kembali oleh operator komisi, yakni PT Liga Indonesia Baru (LIB) dalam waktu dekat.

liga | 19:50 WIB

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak melihat sisi positif dari penundaan kompetisi Liga 1 2023/2024 selama Piala Asia 2023

liga | 16:04 WIB

Sementara dalam jadwal Liga 1 2023/2024 pekan ke-31, Persib akan melakukan lawatan ke markas Persita Tangerang, pada Selasa (2/4/2024).

liga | 14:04 WIB

Duel Bali United vs Persija akan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, pada Sabtu, (30/3/2024) kick off pukul 20.00 WIB.

liga | 13:27 WIB

Pebalap Marc Marquez angkat bicara mengenai insiden yang menimpanya dengan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) pada balapan di Sirkuit Algarve, Portimao, seri MotoGP Portugal, pada Minggu, (24/3/2024).

liga | 20:01 WIB

Beckham Putra akan bergabung dengan Timnas U-23 Indonesia yang akan berlaga di ajang Piala Asia U-23 2024 yang bertempat di Qatar.

liga | 17:02 WIB

Beckham Putra dan rekan-rekan Persib lainnya ingin menjaga ritme kemenangan karena tengah berada dalam tren positif di empat laga terakhir.

liga | 16:31 WIB

Waktu yang tersedia bagi Ten Hag bersama Man United disebut-sebut tidak banyak, terutama setelah kedatangan Sir Jim Ratcliffe.

liga | 08:00 WIB

Thomas Tuchel, pelatih saat ini dari Bayern Muenchen, juga mungkin tersedia setelah dia memutuskan untuk meninggalkan klub tersebut pada musim panas.

liga | 07:30 WIB

David da Silva tak jemawa meski berhasil mencetak brace dan membawa kemenangan Persib 1-3 atas Persikabo. Sebaliknya, ia mengucapkan selamat kepada rekan-rekannya usai pertandingan.

liga | 15:00 WIB

Persikabo harus mengakui keunggulan tamunya, Persib Bandung pada pekan 29 Liga 1 2023/2024. Persikabo takluk 1-3 dari Persib. Kekalahan tersebut menodai debut pelatih baru Persikabo, Djajang Nurdjaman.

liga | 13:45 WIB
Tampilkan lebih banyak