boladunia Dirumorkan Urus Kepindahan Matthijs De Ligt ke PSG, Sang Agen Membantah Mino Raiola menepis kabar telah mengurus kepindahan De Ligt ke PSG. Namun, ia juga tidak menjelaskan kepentingannya berada di Prancis.