Pertandingan Persib vs Persis pekan ke-24 Liga 1 2023/2024, yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api berakhir dengan skor sama 2-2, Minggu (4/2/2024).
liga |
08:41 WIB
Pelatih Persib Bojan Hodak bingung soal dua gol yang merobek jala gawang Kevin Ray Mendoza. Menurutnya, Persib tampil baik hingga memimpin laga 2-0, tetapi dua kesalahan anak asuhnya harus dibayar mahal dengan hasil imbang.
bolaindonesia |
08:01 WIB
Pelatih Persis Solo, Milomir Seslija mengakui, bahwa permainan Persib Bandung menjadi luar biasa semenjak ditangani pelatih Bojan Hodak.
liga |
14:25 WIB
Dengan begitu, skuad Persib sangat siap menjamu Persis Solo dalam partai kandang, pada Minggu, 4 Februari 2024 pukul 15.00 WIB.
liga |
13:58 WIB
Pertemuan Persib vs Persis akan digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, pada Minggu, (4/2/2024) dengan kickoff pukul 15.00 WIB live Indosiar.
liga |
13:29 WIB
Bentrok Persib vs Persis akan berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api pada Minggu, (4/2/2024) dengan kickoff pukul 15.00 WIB live Indosiar.
liga |
13:15 WIB
Duel Persib vs Persis akan berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), dengan jam kickoff pukul 15.00 WIB live Indosiar.
liga |
12:47 WIB
Nick Kuipers mendapat kabar baik jelang laga Persib vs Persis. Bek jangkung Persib bernomor punggung 2 inipun kemudian mendapat ucapan selamat dan dukungan dari rekan-rekannya.
bolaindonesia |
09:06 WIB
Persis Solo sangat mewaspadai Persib Bandung. Pelatih Milomir Seslija menyebut, penampilan Persib sangat baik sejak ditangani Bojan Hodak. Untuk itu, ia sudah menyiapkan formula meredam permainan Persib.
bolaindonesia |
08:11 WIB
Milomir Seslija tidak akan memberikan perhatian khusus kepada pemain Persib saat Persis dijamu di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Ahad 4 Februari 2024.
bolaindonesia |
17:00 WIB